Josef Stalin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Adeninasn (bicara | kontrib)
→‎Kepribadian: perbaikan
Adeninasn (bicara | kontrib)
Baris 292:
[[Berkas:Battle of Moscow.jpg|jmpl|Saat semua laki-laki berada di garis depan, wanita Moskwa menggali parit-[[parit anti-tank]] di sekitaran Moskwa pada tahun 1941]]
 
Pada Juni 1941, Jerman [[Operasi Barbarossa|menyerbu Uni Soviet]] dan memulai perang di [[Front Timur (Perang Dunia II)|Front Timur]].{{sfnm|1a1=Service|1y=2004|1pp=410–411|2a1=Roberts|2y=2006|2p=82|3a1=Khlevniuk|3y=2015|3p=198}} Meskipun sebelumnya sudah mendapatkan peringatan, Stalin sangat dikejutkan oleh serangan mendadak ini.{{sfnm|1a1=Service|1y=2004|1pp=411–412|2a1=Roberts|2y=2006|2p=67|3a1=Khlevniuk|3y=2015|3pp=199–200, 202}} Ia membentuk [[Stavka|Komando Tertinggi]] Militer (Stavka) dengan [[Georgy Zhukov]] sebagai Kepala Staf,{{sfn|Service|2004|p=413}} serta Komite Pertahanan Negara yang dikepalai Stalin sebagai Komandan Tertinggi.{{sfnm|1a1=Service|1y=2004|1pp=414–415|2a1=Khlevniuk|2y=2015|2pp=206–207}} Taktik ''[[blitzkrieg]]'' Jerman awalnya sangat mujarab; angkatan udara Soviet di perbatasan barat dihancurkan dalam waktu dua hari.{{sfnm|1a1=Service|1y=2004|1p=417|2a1=Khlevniuk|2y=2015|2pp=201–202}} [[Wehrmacht]] Jerman masuk ke dalam wilayah Soviet,{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=235|2a1=Service|2y=2004|2p=416}} dan tidak lama sesudahnya wilayah Ukraina, Belarusia, dan negara-negara Baltik diduduki oleh Jerman.{{sfn|Service|2004|p=418}} Para pengungsi Soviet membanjiri Moskwa dan Leningrad untuk lari dari Wehrmacht.{{sfn|Service|2004|p=417}} Meskipun terdapat warga Soviet lainnya—yang bukan orang Rusia dan Yahudi—yang menyambut Tentara Jerman sebagai pembebas, mereka kemudian menyadari bahwa Nazi menganggap mereka sebagai ''[[Untermensch]]'' yang hanya layak untuk dieksploitasi.{{sfn|Service|2004|p=418}} Pada bulan Juli, [[Luftwaffe]] membombardir kota Moskwa,{{sfn|Service|2004|p=418}} dan pada bulan Oktober, Wehrmacht melancarkan serangan besar-besaran ke kota tersebut.{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=248|2a1=Service|2y=2004|2p=420|3a1=Khlevniuk|3y=20162015|3p=214}} Pemerintah Soviet telah menyusun rencana untuk melakukan evakuasi ke [[Samara|Kuibyshev]], tetapi Stalin memutuskan untuk tetap berada di Moskwa karena ia yakin bahwa jika ia melarikan diri, maka moral pasukan akan hancur.{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1pp=248–249|2a1=Service|2y=2004|2p=420|3a1=Khlevniuk|3y=2015|3pp=214–215}} Pada akhirnya, serangan Jerman ke Moskwa terhenti akibat kedatangan [[Musim Dingin Rusia|musim dingin]].{{sfn|Service|2004|pp=422–424}}
 
Stalin lebih mementingkan serangan daripada pertahanan, walaupun pendekatan ini tidak sejalan dengan nasihat Zhukov dan jenderal-jenderalnya yang lain.{{sfnm|1a1=Service|1y=2004|1p=424|2a1=Khlevniuk|2y=2015|2p=220}} Pada Juni 1941, ia memerintahkan kebijakan [[bumi hangus]] dengan menghancurkan infrastruktur dan persediaan pangan sebelum pasukan Jerman dapat merebutnya,{{sfnm|1a1=Service|1y=2004|1p=482|2a1=Roberts|2y=2006|2p=90}} dan ia juga memerintahkan kepada [[pembunuhan tahanan NKVD|NKVD untuk membunuh]] sekitar 100.000 tahanan politik di wilayah yang didekati oleh Wehrmacht.{{sfn|Gellately|2007|p=391}} Stalin juga melakukan "pembersihan" komando militer; beberapa tokoh berpangkat tinggi diturunkan jabatannya atau dipindah ke tempat lain, sementara yang lainnya ditangkap dan dihukum mati.{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1pp=239–240|2a1=Roberts|2y=2006|2p=98|3a1=Khlevniuk|3y=2015|3p=209}} Stalin bahkan mengeluarkan [[Perintah No. 270]] yang memerintahkan kepada prajurit yang terancam akan ditangkap musuh untuk melakukan bunuh diri atau berjuang sampai mati, dan menyatakan bahwa mereka yang tertangkap adalah seorang pengkhianat;{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=241|2a1=Khlevniuk|2y=2015|2p=210}} salah satu orang yang [[tahanan perang|ditawan]] oleh Jerman adalah putra Stalin, Yakov, yang akhirnya meninggal di tahanan.{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1pp=241–242|2a1=Service|2y=2004|2p=521}} Stalin mengeluarkan [[Perintah No. 227]] pada Juli 1942 yang menyatakan bahwa pasukan yang mundur akan ditempatkan di "batalion-batalion hukuman" yang dikerahkan di barisan depan.{{sfnm|1a1=Roberts|1y=2006|1p=132|2a1=Khlevniuk|2y=2015|2p=223}} Di tengah sengitnya pertempuran, pasukan Jerman dan Soviet sama-sama mengabaikan [[hukum perang]] yang ditetapkan oleh [[Konvensi Jenewa]].{{sfn|Service|2004|p=423}} Walaupun begitu, Uni Soviet menyebarluaskan informasi mengenai pembantaian-pembantaian yang dilakukan oleh Nazi terhadap kaum komunis, Yahudi dan [[orang Rom]].{{sfn|Service|2004|p=422}} Stalin juga berupaya memanfaatkan [[antisemitisme]] di pihak Nazi dengan menyokong [[Komite Anti-Fasis Yahudi]] pada April 1942 untuk menggalang dukungan Yahudi dan asing.{{sfn|Overy|2004|p=568}}