Liga Negara UEFA 2018–2019: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Fuyufahri (bicara | kontrib)
Mengawali laman ini. Akan diperbarui segera
Tag: tanpa kategori [ * ] VisualEditor
 
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
{{Kotak info kompetisi sepak bola internasional}}
 
Liga Negara UEFA 2018-19 adalah merupakan musim pertama Liga Negara UEFA ([[bahasa Inggris]]: '''''UEFA Nations League'''''), yaitu turnamen internasional [[sepak bola]] profesional yang diikuti oleh 55 tim nasional negara anggota [[Uni Sepak Bola Eropa]] atau UEFA.<ref>{{Cite journal|date=2018-07-16|title=2018–19 UEFA Nations League|url=https://en.wikipedia.org/w/index.php?title=2018%E2%80%9319_UEFA_Nations_League&oldid=850494307|journal=Wikipedia|language=en}}</ref> Turnamen ini akan digelar pada bulan September - November 2018 untuk babak penyisihan, dan Juni 2019 untuk ''Nations League Finals'' atau
 
babak final. Liga Negara UEFA ini juga akan menjadi bagian dari ajang proses kualifikasi peserta [[Piala Eropa 2020]], memperebutkan empat slot peserta melalui pertandingan ''play-off'' di putaran final Piala Eropa 2020.