Legiun Asing Prancis: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Ridwanong (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 56:
 
[[Berkas:foreign_legion_march1.jpg|thumbnail|right|Barisan Pasukan Legiun Asing dengan seragam saat ini.]]
 
== Kode Kehormatan Anggota Legiun Asing ==
 
Setiap ''legionnaire'' harus hafal "Kode Kehormatan Anggota Legiun Asing". Para anggota Legiun Asing menghabiskan banyak waktu mempelajarinya, mengucapkannya dan melafalkannya dengan seragam:
 
# ''Legionnaire'', engkau adalah sukarelawan yang membela Perancis dengan "Kehormatan dan Kesetiaan".
# Setiap ''legionnaire'' adalah saudaramu dalam peperangan, tak peduli apa kewarganegaraan, ras maupun agamany.
# Engkau akan mewujudkan hal ini dengan solidaritas yang tinggi yang harus selalu menyatukan semua anggota dari keluarga yang sama.
# Hormatilah tradisi, setia pada atasan. Disiplin dan kesetia-kawanan adalah kekuatanmu, keberanian dan kesetiaan adalah sifatmu.
# Banggalah dengan status kamu sebagai seorang ''legionnaire''. Engkau menampakkan hal ini lewat pakaian seragammu yang selalu tanpa cela, lewat tingkah-lakumu yang selalu bermartabat namun sederhana, dan lewat tempat tinggal kamu yang selalu bersih.
# Sebagai pasukan khusus, engkau akan berlatih dengan keras. Engkau akan memelihara senjatamu sebagai milikmu yang paling berharga. Engkau selalu menjaga kondisi fisikmu.
# Sebuah tugas adalah sesuatu yang sangat suci. Engkau akan melaksanakannya hingga selesai dengan cara menghormati hukum-hukum, kode etik perang, konvensi internasional dan, bila perlu, dengan cara mengorbankan nyawamu. (Dimodifikasi pada bulan November 2000)
# Dalam peperangan, engkau akan beraksi tanpa kemarahan dan tanpa kebencian. Engkau akan menghormati musuh-musuh yang gugur. Engkau tidak akan pernah meninggalkan rekanmu yang gugur atau terluka, dan tidak akan pernah menyerahkan senjatamu.
 
 
== Pranala Luar ==