Pakcoy: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kembangraps (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Kembangraps (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 3:
| image = Bok Choy.JPG
| image_width = 250px
| image_caption = ''Brassica rapa chinensis'' Kelompok Chinensis
| species = ''[[Brassica rapa]]''
| group = Chinensis
| origin = [[Tiongkok]], sebelum abad ke-15
}}
'''Pakcoy''' atau '''bok choy'''' (''[[Brassica rapa]]'' Kelompok Chinensis; [[familia|suku]] sawi-sawian atau [[Brassicaceae]]) merupakan jenis sayuran yang populer. Sayuran yang dikenal pula sebagai '''sawi sendok''' ini mudah dibudidayakan dan dapat dimakan segar (biasanya dilayukan dengan air panas) atau diolah menjadi [[asinan]]. Kadang-kadang sawi ini juga disebut sawi hijau karena fungsinya mirip, meskipun sawi sendok lebih kaku teksturnya serta ukurannya cenderung lebih kecil dan meroset.
 
Jenis sayuran ini mudah tumbuh di dataran rendah maupun dataran tinggi. Bila ditanam pada suhu sejuk tumbuhan ini akan cepat berbunga. Karena biasanya dipanen seluruh bagian tubuhnya (kecuali akarnya), sifat ini kurang disukai. [[Pemuliaan tanaman|Pemuliaan]] sawi ditujukan salah satunya untuk mengurangi kepekaan akan suhu ini. Sayuran ini biasanya digunakan dalam bahan sup atau penghias makanan.