Perencanaan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ricky Setiawan (bicara | kontrib)
+stub
Baris 1:
{{inuse}}
Dalam [[manajemen]], '''perencanaan''' adalah proses mendefinisikan tujuan organisasi, membuat strategi untuk mencapai tujuan itu, dan mengembangkan rencana aktivitas kerja organisasi. Perencanaan merupakan proses terpenting dari semua [[fungsi]] manajemen karena tanpa perencanaan fungsi-fungsi lain—pengorganisasian, pengarahan, dan pengontrolan—tak akan dapat berjalan.
 
Baris 38 ⟶ 37:
== Referensi ==
{{reflist}}
 
{{ekonomi-stub}}
 
[[ar:تخطيط (إدارة]]