Hakim bin Hizam: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Nampak, +Tampak; -nampak, +tampak; -Nampaknya, +Tampaknya; -nampaknya, +tampaknya)
Baris 2:
 
== Biografi ==
 
=== Keluarga ===
Hakim bin Hizam adalah anak dari Hizam bin Khuwailid bin Asad, jadi Hakim adalah keponakan Khadijah. Hakim bin Hizam adalah anak pertama, jadi Hizam berkunyah Abu Hakim. Ibunya, Fakhitah binti Zuhair bin Harits bin Asad, ibunya juga berkunyah Ummu Hakim. Saudara Hakim adalah Khalid, Abdullah, Yahya, Huzaim, Hisyam, Sumayah, Amirah, Hasyimah, Khaulah.
 
Hakim menikahi sepupunya Zainab binti Awwam dan memiliki anak: Abdullah, Yahya, Hisyam, Khalid.
 
=== Sahabat Nabi yang Dermawan ===
Keutamaan dari Hakim yang lain adalah sikap rendah hatinya, sehingga dia sangat dihormati oleh masyarakat. Dia pun selalu bersedia membantu orang lain yang sedang tertimpa kesusahan. Ayahnya bernama [[Hizam]], yang adalah putra dari [[Khuwailid bin Asad|Khuwaylid]]. Oleh karenanya, Hakim tak lain merupakan kemenakan Khadijah, istri Rasulullah, sebab Khadijah adalah putri Khuwaylid.