Clovis II: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Theuderich and Martell.JPG|thumbjmpl|200px|Makam Clovis II (di depan) dan Charles Martel di [[Basilika Santo Denis]] ]]
 
[[Berkas:Albert Maignan - Hommage à Clovis II.jpg|thumbjmpl|200px|"Upeti kepada [Raja Kecil] Clovis II", oleh [[Albert Maignan]], 1883 (Musée des Beaux-Arts de [[Rouen]]).]]
 
'''Clovis II''' (637 – 27 November 655 or 658) menggantikan ayahnya [[Dagobert I]] pada tahun 639 sebagai [[Neustria|Raja Neustria]] dan [[Daftar Raja Burgundia|Burgundia]]. Saudaranya [[Sigebert III]] telah menjadi [[Austrasia|Raja Austrasia]] sejak tahun 634. Ia awalnya di bawah perwalian ibunya [[Nanthild]] sampai kematiannya pada tahun 642. Kematian ini membuatnya jatuh kebawah pengaruh para penguasa sekuler, yang mengurangi kekuasaan kerajaan untuk keuntungan mereka sendiri.