Pantodape historia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Menambah Kategori:Eusebius menggunakan HotCat
Perbaikan
Baris 1:
[[Berkas:Armenian_translation_of_Eusebius_Chronicon.jpg|ka|jmpl|299x299px|Terjemahan bahasa Armenia dari Pantodape Historia karya Eusebius, naskah abad ke-13]]
Dalam '''''Pantodape historia (Chronicon''''' atau ('''''ChronicleChronicon''''' atau ''Chronicle''; [[Bahasa Yunani Kuno|YunaniKoine]]: Παντοδαπὴ ἱστορία ''Pantodape historia'', "Sejarah Universal") adalah karya tulisan dalam dua jilid oleh [[Eusebius dari Kaisarea]]. Tampaknya telah disusun pada awal abad ke-4. Memuat sejarah dunia dari [[Abraham]] sampai ''vicennalia'' [[Konstantinus Agung|Konstantinus I]] pada tahun 325 M. Buku 1 berisi kumpulan teks yang dikutip dari para penulis sebelumnya; buku 2 berisi daftar teknis yang inovatif tanggal-tanggal dan peristiwa dalam format tabel. Kitab ''Chronicle'' yang dilestarikan berlanjut sampai ke tahun 325, dan ditulis sebelum karya Eusebius yang lain, "[[Sejarah Gereja (Eusebius)|Sejarah Gereja]]".
== Teks ==
 
Teks asli [[Bahasa Yunani Koine|bahasa Yunani]] tidak terlestarikan, meskipun kutipan-kutipan penting dapat dibaca pada tulisan-tulisan para kronografer berikutnya. Kedua buku tersebut sebagian besar dilestarikan dalam terjemahan [[bahasa Armenia]]. Buku 2 ini sepenuhnya dilestarikan dalam terjemahan [[bahasa Latin]] oleh [[Hieronimus]]. Sebagian juga ada dalam kutipan para penulis Siria kemudian seperti fragmen oleh James dari Edessa dan, sesudahnya, [[Mikhael orang Suriah]].
 
Kitab ''Chronicle'' yang dilestarikan berlanjut sampai ke tahun 325, dan ditulis sebelum "[[Sejarah Gereja (Eusebius)|Sejarah Gereja]]".
 
== Isi ==