American Airlines Penerbangan 11: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
Atayiskbot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 17:
|destination = [[Bandar Udara Internasional Los Angeles]]
}}
[[Berkas:N334AA B767-223ER American MAN 08APR01 (6839074488).jpg|thumbjmpl|250px|N334AA]]
'''American Airlines Penerbangan 11''' adalah sebuah [[penerbangan lintas benua]] terjadwal setiap pagi oleh maskapai penerbangan [[American Airlines]] dari [[Bandar Udara Internasional Logan]] di Boston, Massachusetts, ke [[Bandar Udara Internasional Los Angeles]], di Los Angeles, California. Pada Selasa, 11 September 2001, pesawat yang terbang di rute ini—sebuah [[Boeing 767|Boeing 767-223ER]]—[[pembajakan|dibajak]] oleh lima teroris [[al-Qaeda]], dan ditabrakkan dengan sengaja ke [[Daftar penyewa tempat di One World Trade Center|Menara Utara]] [[World Trade Center]] di New York City, sebagai bagian dari [[serangan 11 September]].