Sringin, Jumantono, Karanganyar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k →‎top: fix edit
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 13:
}}
'''Sringin''' adalah [[desa]] di [[kecamatan]] [[Jumantono, Karanganyar|Jumantono]], [[Kabupaten Karanganyar|Karanganyar]], [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]]. Desa Sringin berbatasan dengan Kecamatan Matesih (utara), Desa Genengan (selatan), Desa Blorong (barat), dan Desa Tunggulrejo (timur). Masyarakat Desa Sringin mayoritas bermatapencaharian sebagai petani, hal ini didukung oleh kondisi geografis desa yang terdapat banyak sawah dengan aliran sungai yang mudah dijangkau. Ada beberapa masyarakat Desa Sringin yang mengembangkan usaha rumahan, salah satunya adalah usaha rumahan abon dan keripik tempe. Usaha abon yang tepatnya berada di dusun Ngemping tersebut perkembangannya sejauh ini sudah menjangkau pasar luar daerah.
Desa Sringin sendiri terbagi menjadi 6 dusun yaitu ;
1.Ngemping
2.Tanggalan
3.Sringin
4.Geneng
5.Ngrombo
6.Ngasem
 
{{Jumantono, Karanganyar}}