Mochtar Kusumaatmadja: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 30:
|children = [[Armida Alisjahbana]]
Emir Kusumaatmadja
|alma_mater =S1 : Fakultas Hukum UI, Jakarta (1955)
 
S2 : Sekolah Tinggi Hukum Yale, AS (1958)
 
S3 : Universitas Padjadjaran, Bandung (1962)
 
S3 : Universitas Harvard dan Universitas Chicago (1964-1966)
|occupation =
|profession = [[Diplomat]]
Baris 44 ⟶ 38:
|footnotes =
}}
'''Prof. Dr. Mochtar Kusumaatmadja, SH, LLM''' ({{lahirmati|[[Daerah Khusus Ibukota Jakarta|Batavia]]|17|42|1929}}) adalah seorang akademisi dan diplomat [[Indonesia]]. Ia pernah menjabat sebagai [[Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia|Menteri Kehakiman]] dari tahun 1974 sampai 1978 dan [[Menteri Luar Negeri Republik Indonesia|Menteri Luar Negeri]] dari tahun [[1978]] sampai [[1988]].
 
Selain itu ia adalah guru besar di Fakultas Hukum [[Universitas Padjadjaran]] [[Bandung]]. Definisinya tentang hukum yang berbunyi "Hukum adalah keseluruhan asas-asas dan kaidah-kaidah yang mengatur kehidupan masyarakat, termasuk didalamnya lembaga dan proses untuk mewujudkan hukum itu kedalam kenyataan", dianggap paling relevan dalam menginterpretasikan hukum pada saat ini. Doktrin ini menjadi Mahzab yang dianut di Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran hingga saat ini.
Baris 52 ⟶ 46:
Wakil Indonesia pada Sidang PBB mengenai Hukum Laut, Jenewa dan New York, ini berperan banyak dalam konsep Wawasan Nusantara, terutama dalam menetapkan batas laut teritorial, batas darat, dan batas landas kontinen Indonesia. Alumni S1 Fakultas Hukum Universitas Indonesia (1955), ini berperan banyak dalam perundingan internasional, terutama dengan negara-negara tetangga mengenai batas darat dan batas laut teritorial itu.
 
Tahun 1958-1961, dia telah mewakil Indonesia pada KonperensiKonferensi Hukum Laut, Jenewa, Colombo, dan Tokyo. Beberapa karya tulisnya juga telah mengilhami lahirnya Undang-Undang Landas Kontinen Indonesia, 1970. Dia memang seorang ahli di bidang hukum internasional. Selain memperoleh gelar S1 dari FHUIFH UI, dia melanjutkan kuliah di Sekolah Tinggi Hukum Yale (Universitas Yale) AS (1955). Kemudian, dia menekuni program doktor (S3) bidang ilmu hukum internasional di Universitas Padjadjaran ( lulus 1962).
 
Dari sejak mahasiswa, terutama setelah menjadi dosen di FH Unpad Bandung, Mantan Dekan Fakultas Hukum Unpad ini telah menunjukkan ketajaman dan kecepatan berpikirnya. Ketika itu, dia dengan berani sering mengritik pemerintah, antara lain mengenai Manifesto Politik Soekarno. Akibatnya, dia pernah dipecat dari jabatan guru besar Unpad. Pemecatan itu dilakukan Presiden Soekarno melalui telegram dari Jepang (1962).
Baris 67 ⟶ 61:
* S2 Sekolah Tinggi Hukum Yale, Amerika Serikat (1958)
* S3 Fakultas Hukum Universitas Padjadjaran, Bandung (1962)
* S3 Universitas Harvard & Universitas Chicago, Amerika Serikat (1964-1966)
 
== Karier ==
Baris 76 ⟶ 70:
* Menteri Kehakiman Kabinet Pembangunan II (1973-1978)
* Menteri Luar Negeri Kabinet Pembangunan III dan IV (1978-1983 dan 1983-1988)
* Dekan Fakultas Hukum Unpad
* Dosen di FH Unpad Bandung
* Ketua Umum Persatuan Catur Selurug Indonesia (Percasi), 1985
 
== Pranala luar ==
 
* {{id}} [http://www.tokohindonesia.com/ensiklopedi/m/mochtar-kusumaatmadja/index.shtml Profil di Tokoh Indonesia]
* Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan ( ISBN : 978-602-96787-1-0 )
 
{{clr}}