Stasiun Labuan (Pandeglang): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan Kinefrans wold (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh CWJakarta
Tag: Pengembalian
Kinefrans (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 10:
|alamat=
|open=1906
|close=1982
|kode=LBN
|tinggi= +12 m
|line= Ka Lokal labuan, Ka Saketi Ekspress, jatiwayu
|line=
|operator=[[Daerah Operasi I Jakarta]]
}}
Baris 19 ⟶ 18:
'''Stasiun Labuan''' (kode:'''LBN''') adalah stasiun kereta api non-aktif yang berada di [[Labuan, Labuan, Pandeglang]]. Stasiun ini dahulu merupakan stasiun paling ujung di [[jalur kereta api Rangkasbitung-Labuan]]. Stasiun ini dahulu dibangun pada tahun [[1906]] oleh [[Staatsspoorwegen]] (SS), salah satu dari berberapa perusahaan kereta api [[Hindia Belanda]]. Pada tahun [[1945]], stasiun ini diambil alih oleh [[PT Kereta Api|Djawatan Kereta Api Republik Indonesia]] (DKARI), perusahaan kereta api yang dibentuk oleh pemerintah [[Republik Indonesia]]. Stasiun ini berhenti beroperasi pada tahun [[1982]] karena kalah bersaing dengan moda transportasi lainya. Kini bekas stasiun ini telah berubah menjadi sebuah kantor pemasaran.
 
{{stasiun|Stasiun Kalumpang Baru|Jalur kereta api Rangkasbitung-Labuhan|-}}