Wangsa Utsmaniyah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 88:
==== Pasangan putri ====
Suami dari putri menyandang gelar ''damat'' atau ''damad'' (داماد). Gelar ini berasal dari bahasa Persia. Contoh penggunaan gelar: Damad Ibrahim Pasya.
 
== Keluarga Osmanoğlu ==
Sepeninggal dibubarkannya lembaga kekhalifahan pada tahun 1924, anggota Wangsa Utsmani diasingkan dari Republik Turki. Mereka semua bertolak dari Stasiun Sirkeci dan kemudian hidup menyebar di Eropa, Amerika Serikat, dan Timur Tengah dan hidup dalam belitan kemiskinan. Dikarenakan mantan Sultan Mehmed VI Vahideddin tinggal di San Remo, banyak anggota Wangsa Utsmani yang tinggal di Perancis selatan. Setelah tinggal sebentar di [[Swiss]], khalifah terakhir, Şehzade Abdulmecid II berpindah ke [[Côte d'Azur]] dan tinggal di [[Nice]]. Anggota Wangsa Utsmani ini menggunakan marga Osmanoğlu yang secara harfiah bermakna 'putra Osman'. Anggota perempuan Wangsa Utsmani diperkenankan kembali ke Turki pada 1951 dan anggota laki-lakinya pada 1973.
 
==Lihat pula==