Impian di Tengah Musim: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Me iwan (bicara | kontrib)
k →‎Catatan kaki: clean up template Link GA
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
{{Italic title|force=yes}}
[[Berkas:MND title page.jpg|thumbjmpl|rightka|Sampul muka cetakan tahun 1600.]]
'''''A Midsummer Night's Dream''''' adalah sandiwara komedi karya [[William Shakespeare]] yang ditulis sekitar tahun [[1590-an]]. Terjemahan ke dalam [[bahasa Indonesia]]nya berjudul '''''Impian di Tengah Musim''''' dan dilakukan oleh [[Trisno Sumardjo]]. <ref>[http://pusatbahasa.diknas.go.id/laman/index.php?info=tokoh&infocmd=show&infoid=52&row= Trisno Sumardjo, ''Impian di Tengah Musim'' (karya William Shakespeare). Jakarta: Balai Pustaka, 1953]</ref>
 
Baris 33:
 
 
[[Berkas:Study for The Quarrel of Oberon and Titania.jpg|rightka|thumbjmpl|Lukisan "Study for The Quarrel of Oberon and Titania" oleh Sir Joseph Noel Paton]]
Di babak pertama, Hermia menolak untuk mengikuti instruksi ayahnya, Egeus, untuk menikah dengan pria yang telah dipilihkan yakni Demetrius. Egeus berkata bahwa sebelum masa pemerintahan Theseus, ada hukum Athena kuno yang memerintahkan seorang gadis harus menikah dengan pria pilihan ayahnya atau mati. Theseus tidak mau putrinya meninggal, menawarkan pilihan lain untuk hidup membiara seperti Dewi Diana.