Bahasa Esperanto: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pierrewee (bicara | kontrib)
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 35:
-->
== Sejarah ==
[[Berkas:Unua Libro.jpg|150px|thumbjmpl|leftkiri|Buku pertama Esperanto oleh L. L. Zamenhof]]
Esperanto dikembangkan pada [[1877]]–[[1885]] oleh [[L.L. Zamenhof]]. Setelah sekitar sepuluh tahun perkembangannya, pada [[26 Juli]] [[1887]] dia menerbitkan ''Unua Libro'', tata bahasa pertama dari Esperanto, di Rusia, diikuti oleh versi dari beberapa bahasa lain dari tahun 1887 sampai 1889. Jumlah penuturnya berkembang pada dekade-dekade selanjutnya, pada awalnya sebagian besar hanya di Kerajaan Rusia dan Eropa Timur, lalu merambah ke Eropa Barat dan lalu ke Amerika. Pada dekade-dekade awal penutur Esperanto biasanya berhubungan satu sama lain melalui majalah dan korespondensi. Pada tahun [[1905]] Kongres Esperanto Dunia diadakan di [[Boulogne-sur-Mer]], [[Perancis]] sejak itu kongress dunia diadakan setiap tahun kecuali ketika perang dunia.