Bahasa Jerman: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
→‎Diakritik: Penambahan konten
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 119:
 
== Variasi ==
Bahasa Jerman bukanlah bahasa yang tunggal, melainkan bahasa dengan banyak variasi: mulai dari [[dialek]] tempatan (lokal, berdasarkan geografi penuturnya), dialek temporal (dikenal paling tidak tiga versi dialek temporal), hingga dialek sosial (berdasarkan kelompok sosial penuturnya). [[Bahasa Jerman Baku]] atau Standar, disebut ''Hochdeutsch'' ("Jerman Tinggi") atau ''Standarddeutsch'', adalah bahasa yang diajarkan di [[sekolah]] dan [[kursus]] bahasa serta luas dipakai sebagai bahasa sasterasastra, [[surat kabar]], dan [[bahasa pengantar]] di berbagai kantor serta perguruan. Varian ini lahir sebagai usaha pembakuan atas [[bahasa Jerman Hulu]] (juga disebut ''Hochdeutsch'', atau sekarang disebut pula ''Oberdeutsch'') oleh [[Martin Luther]] pada abad ke-16. Meskipun standar, bahasa Jerman Baku memiliki variasi pelafalan karena pengaruh dialek tempatan.
 
Dalam kajian/linguistik bahasa Jerman, istilah "dialek" dipakai untuk menyebut variasi tempatan secara tradisional. Bagi mereka yang hanya terbiasa dengan bahasa Jerman Baku, beberapa dialek itu dapat dianggap bahasa tersendiri karena mereka tidak mampu lagi memahami. Variasi penuturan atau kosa kata dalam bahasa Jerman (Baku) yang bersifat tempatan disebut sebagai "varian" atau "variasi". Dialek bahasa Jerman Hulu sendiri beberapa di antaranya telah punah. Dialek-dialek yang masih hidup sampai sekarang adalah [[Brandenburgisch]], ''Niederrheinisch'', ''Westfälisch'', ''Ostfälisch'',