Energi kinetis: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 1 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q46276
penulisan
Baris 10:
}}
{{Mekanika klasik|cTopic=dasar}}
'''Energi kinetis''' atau '''energi gerak''' (juga disebut juga '''energi kinetik''') adalah [[energi]] yang dimiliki oleh sebuah benda karena [[gerak]]annya.
 
Energi kinetis sebuah benda didefinisikan sebagai ''[[usaha mekanik|usaha]] yang dibutuhkan untuk menggerakkan sebuah benda dengan [[massa]] tertentu dari keadaan diam hingga mencapai [[kecepatan]] tertentu''.