Paris: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Perancis menjadi Prancis
Baris 64:
}}
 
'''Paris''' ({{pronEng|ˈpærɨs}} dalam bahasa Inggris;<ref>Orang akan menirukan pengucapan Perancis dengan mengatakan {{IPA|/pæˈriː/}} atau {{IPA|/pəˈriː/}}.</ref> {{Audio-IPA|Paris1.ogg|[paʁi]}} dalam bahasa PerancisPrancis) adalah [[komune di Perancis|ibu kota]] [[Perancis|Prancis]]. Terletak di sungai [[Seine]], di utara PerancisPrancis, di jantung [[region di Perancis|region]] [[Île-de-France (region)|Île-de-France]] (juga dikenal sebagai "Region Paris"; {{lang-fr|Région parisienne}}). Kota Paris pada batas administratifnya (tak berubah sejak 1860) memiliki penduduk 2.167.994 jiwa (Januari 2006).<ref name="paris_pop_2006">{{fr icon}} {{cite web| url=http://www.insee.fr/fr/ffc/docs_ffc/ElpDep_5trages90-06.xls| title=" Estimation de population par département, sexe et grande classe d’âge – Années 1990 à 2006"| author=[[INSEE|Institut National de la Statistique et des Études Économiques]]| accessdate=2008-02-16}}</ref> ''[[Unité urbaine]]'' Paris (atau [[wilayah urban]]) memanjang ke luar batas kota administratif dan memiliki perkiraan penduduk 9.93 juta (tahun 2005).<ref name="UU_2005">{{fr icon}} {{cite web| url=http://www.insee.fr/fr/ffc/chifcle_fiche.asp?ref_id=CMPTEF01103&tab_id=18| title="Population des villes et unités urbaines de plus de 1&nbsp;million d'habitants de l'Union Européenne"| author=Institut National de la Statistique et des Études Économiques| accessdate=2006-04-10}}</ref> [[Aire urbaine Paris|''Aire urbaine'' Paris]] (atau [[wilayah metropolitan]]) memiliki penduduk hampir 12 juta jiwa,<ref name="paris_AU99_pop">{{fr icon}} {{cite web| url=http://www.recensement.insee.fr/RP99/rp99/wr_page.affiche?p_id_nivgeo=M&p_id_loca=001&p_id_princ=POP1&p_theme=ALL&p_typeprod=ALL&p_langue=FR| title="Aire Urbaine '99 – pop totale par sexe et âge"| author=Institut National de la Statistique et des Études Économiques| accessdate=2006-04-10}}</ref> dan merupakan salah satu [[kota dan wilayah metropolitan terbesar di Eropa|wilayah metropolitan terpadat]] di [[Eropa]].<ref name="metropolitan_areas">{{cite web| url=http://www.world-gazetteer.com/wg.php?x=&men=gcis&lng=en&dat=32&srt=pnan&col=aohdq&va=&pt=a| title="Wilayah Metropolitan Dunia"| author=Stefan Helders, World Gazetteer| accessdate=2007-01-18}}</ref>
 
Permukiman penting bagi lebih dari dua milenium, Paris hari ini menjadi salah satu pusat [[bisnis]] dan [[budaya]] terdepan di dunia, dan campuran [[politik]], [[pendidikan]], [[hiburan]], [[media massa|media]], [[fashion]], [[sains]] dan [[seni]] semuanya membantu statusnya sebagai salah satu [[kota global]] terbesar di dunia.<ref name="GaWC">{{cite web| url=http://www.lboro.ac.uk/gawc/citylist.html| title="Daftar Kota Dunia"| author=Grup dan Jaringan Belajar Globalisasi dan Kota Dunia (GaWC), [[Universitas Loughborough]]| accessdate=2007-10-04}}</ref> Region Paris ([[Île-de-France (region)|Île-de-France]]) adalah ekonomi kota terbesar di Eropa, dan kelima terbesar dalam [[daftar kota menurut PDB]] dunia. Dengan €500.8 miliar (US$628.9 miliar), kota ini menghasilkan seperempat [[produk domestik bruto]] (PDB) PerancisPrancis tahun 2006.<ref>{{fr icon}} {{cite web|url=http://www.insee.fr/fr/ffc/docs_ffc/PIB_reg.xls| title=Produits Intérieurs Bruts Régionaux (PIBR) en valeur en millions d'euros|author=Institut National de la Statistique et des Études Économiques|format=XLS|accessdate=2007-09-01}}</ref> Region Paris memiliki 36 dari perusahaan [[Fortune Global 500]]<ref>{{cite web|url=http://money.cnn.com/magazines/fortune/global500/2007/countries/France.html| title=Global Fortune 500 menurut negara: Perancis|author=[[Fortune (majalah)|Fortune]]|accessdate=2007-11-03}}</ref> di beberapa distrik bisnis, terutama [[La Défense]], distrik bisnis terbesar di Eropa.<ref>{{Cite web| url=http://www.logistics-in-europe.com/pidf-gb/index.html| title="Paris Ile-de-France, sebuah permulaan di Eropa"|author=Logistics-in-Europe.com, Vertical Mail |accessdate=2007-10-04}}</ref> Paris juga memiliki banyak organisasi internasional seperti [[UNESCO]], [[Organisation for Economic Co-operation and Development|OECD]], [[ICC]] dan [[Paris Club]].
 
Paris adalah kota tujuan turis paling populer di dunia, dengan 30 juta pengunjung asing per tahun.<ref name=tourism>{{fr icon}} {{cite web| url=http://www.insee.fr/fr/insee_regions/idf/rfc/docs/bilan2004tour.pdf| title=Le tourisme se porte mieux en 2004 | author=Institut National de la Statistique et des Études Économiques| format=PDF| accessdate=2007-01-16}}</ref> Terdapat sejumlah marka tanah terkenal di antara berbagai atraksinya, bersama dengan institusi terkenal dan taman terpopuler di dunia.
Baris 85:
 
=== Abad pertengahan ===
[[Berkas:Les Très Riches Heures du duc de Berry octobre.jpg|thumb|left|200px|Kastil [[Louvre]] dari abad ke-15 [[Très Riches Heures du Duc de Berry]]]]
Sekitar tahun 500 [[Masehi|M]], Paris adalah pusat bagi [[raja Frank|raja]] [[Frank]], [[Clovis I]], yang membangun [[Saint-Étienne-du-Mont|katedral]] dan biara pertamanya ditujukan pada keturunannya, yang kemudian menjadi [[santo pelindung]] kota, [[Genevieve|Sainte Geneviève]]{{Fact|date=November 2007}}. Setelah wafatnya Clovis, kerajaan Frank terbelah, dan Paris menjadi ibukota dari negara berdaulat yang lebih kecil{{sfn|Lawrence|Gondrand|2010|p=27}}. Pada masa dinasti [[Karolingia]] (abad ke-9), Paris lebih kecil dari kabupaten feodal{{Fact|date=November 2007}}. Bangsawan Paris mulai membuka diri dan memegang kekuasaan besar daripada Raja [[Francia Barat|Francia occidentalis]], [[Odo, Bangsawan Paris]] terpilih menjadi raja yang menggantikan [[Charles si Gemuk]], karena keterkenalannya ia berhasil mempertahankan Paris selama pengepungan [[Viking]] ([[Pengepungan Paris (885-886)]]). Meskipun [[Île de la Cité|pulau Cité]] selamat dari serangan Viking, sebagian kota [[Rive Gauche|Tepi Kiri]] hancur; daripada dibangun kembali di sana, setelah mengeringkan rawa di utara pulau, Paris mulai memperluas diri ke [[Rive Droite|Tepi Kanan]]{{Fact|date=November 2007}}. Tahun 987 M, [[Hugh Capet]], Bangsawan Paris, terpilih menjadi Raja Perancis, mendirikan [[dinasti Capet]] yang mengangkat Paris sebagai ibukota Perancis{{Fact|date=November 2007}}.
 
Baris 150:
 
==== Kota Paris ====
* '''[[Avenue des Champs-ÉlyséesElysées]]''' (arondisemen 8, tepi kanan) adalah taman abad ke-17 yang diubah menjadi jalan yang menghubungkan Concorde dan [[Arc de Triomphe]]. Salah satu atraksi turis dan jalan perbelanjaan besar di Paris. Jalan ini telah dijuluki ''la plus belle avenue du monde'' ("jalan terindah di dunia").
* '''[[Avenue Montaigne]]''' (arondisemen 8), sebelah Champs-Élysées, adalah rumah bagi label merek terkenal seperti [[Chanel]], [[Louis Vuitton]] ([[LVMH]]), [[Christian Dior|Dior]] dan [[Givenchy]].
* '''[[Centre Pompidou]]''' terletak di dalam [[Centre Georges Pompidou]] ini adalah [[Musée National d'Art Moderne]] pameran prestisius koleksi seni yang meliputi [[Matisse, Miró]], [[Picasso]] dan [[Kandinsky]] dan juga koleksi lainnya termasuk dekoratif seni, sejarah, industri, literatur, mebel, lukisan, fotografi, seni patung dan arsitektur
Baris 159:
* '''[[Le Marais]]''' (arondisemen 3 dan 4) adalah distrik Tepi Kanan terkenal. Secara budaya merupakan tempat terbuka.
* '''[[L'Ile de la Cité]]''' adalah salah satu dari dua pulau di [[Sungai]] [[Seine]], sedang yang lain ''Ile Saint Louis'' merupakan lokasi tempat di mana kota Paris didirikan. Ada istana di ujung barat pulau pada abad 10 semasa bangsa Roman. akhir bagian timur dikhususkan untuk agama. Katedral yang telah dibangun yang diawali dengan Notre Dame. selanjutnya lokasi di prefektur kota adalah ''Prefecture de Police'', ''Palais de Justice'', ''Tribunal de Commerce'' dan ''Hôtel-Dieu hospital''.
* '''[[L'Orangerie]]''' terletak di taman ''Tuileries'' museum indah memiliki koleksi lukisan termasuk buah tangan oleh [[Renoir]], [[Picasso]], [[Matisse]], [[Modigliani]] dan [[Cezanne]]. serta terdapat dua kamar oval [[Monet]] yang terkenal sebagai 'waterlily'.
* '''[[Montmartre]]''' (arondisemen 18, tepi kanan) adalah wilayah bersejarah Butte, rumah bagi [[Basilika Sacré Cœur|Basilique du Sacré-Cœur]]. Montmartre selalu memiliki sejarah degnan pelukis dan memiliki banyak studio dan café berbagai pelukis di sana.
* '''[[Montparnasse]]''' (arondisemen 14) adalah wilayah Tepi Kiri bersejarah yang terkenal untuk studio pelukis, ruang musik, dan café. Stasiun ''[[Métro de Paris|métro]]'' [[Montparnasse - Bienvenue (Métro de Paris)|Montparnasse - Bienvenue]] besar dan [[pencakar langit]] [[Tour Montparnasse]] terletak di sana.
Baris 170:
[[Berkas:La Defense dsc07138.jpg|thumb|200px|[[La Défense]]]]
[[Berkas:Val de Seine.jpg|thumb|200px|[[Val de Seine]]]]
* '''[[La Défense]]''' (menempati [[komune di Perancis|komune]] [[Courbevoie]], [[Puteaux]], dan [[Nanterre]], 2.5&nbsp;km/1.5 mil barat batas kota) merupakan [[distrik di Paris#Pinggiran kota penting|pinggiran kota penting]] Paris dan salah satu pusat bisnis terbesar di dunia. Dibangun di ujung barat perpanjangan poros bersejarah Paris ke barat dari [[Champs-Élysées]], La Défense berisi kebanyakan [[bangunan tinggi]] bisnis. Diresmikan pemerintah Perancis tahun 1958, distrik ini memiliki 3.5 juta m² perkantoran, menjadikannya distrik terbesar di Eropa yang dibangun khusus untuk bisnis. [[Grande Arche]] (Gerbang Besar) la Défense, yang merumahkan bagian dari kantor pusat Kementerian Transportasi Perancis, berakhir di Esplanade tengah di sekitar di mana distrik ini dibentuk.
* '''[[:fr:Plaine Saint-Denis|Plaine Saint-Denis]]''' (menempati [[komune di Perancis|komune]] [[Saint-Denis]], [[Aubervilliers]], dan [[Saint-Ouen, Seine-Saint-Denis|Saint-Ouen]], di utara [[arondisemen XVIIIe|arondisemen ke-18]], sepanjang jalan lingkar ''[[Périphérique (Paris)|Périphérique]]'') merupakan bekas wilayah produksi yang telah menjalani pembaruan urban berskala besar dalam 10 tahun belakangan ini. Daerah ini sekarang memiliki [[Stade de France]] di sekitar tempat di mana sedang dibangun distrik bisnis baru LandyFrance, dengan dua stasiun [[RER]] (pada jalur RER [[RERB|B]] dan [[RER D|D]]) dan mungkin beberapa pencakar langit.<!--<ref>{{fr icon}} {{cite web| url=? |title=May 11, 2006 edition of Paris Obs. Title: "Paris - Petite couronne : la bataille des tours"| author=''[[Le Nouvel Observateur]]''}}</ref> --> Di Plaine Saint-Denis juga terletak beberapa [[studio televisi]] Perancis juga beberapa [[studio film]].
* '''[[Val de Seine]]''' (menempati [[arondisemen XVe|arondisemen ke-15]]
Baris 188:
=== Taman dan kebun ===
{{main|Daftar taman dan kebun di Paris}}
Dua dari [[kebun]] tertua dan terkenal di Paris adalah [[Kebun Tuileries]], dibuat sejak abad ke-16 untuk istana di tepi [[Seine]] dekat [[Louvre]], dan [[Rive Gauche|Tepi Kiri]] [[Kebun Luksemburg]], kebun pribadi lainnya yang dimiliki oleh sebuah château yang dibangun oleh [[Marie de' Medici]] tahun 1612. [[Jardin des Plantes]], dibuat oleh dokter [[Louis XIII]] [[Guy de La Brosse]] untuk tanaman kesehatan, adalah kebun umum pertama Paris.
Beberapa kebun besar Paris lainnya adalah bentukan [[Kekaisaran Kedua]]: bekas taman pinggiran [[Monsouris]], [[Parc des Buttes Chaumont]] dan [[Parc Monceau]] (sebelumnya dikenal sebagai "folie de Chartres"), adalah buatan insinyur [[Napoleon III dari Perancis|Napoleon III]] [[Jean-Charles Alphand]] dan lanskap dan dinikmati oleh semua usia. Proyek lain yang ditetapkan di bawah perintah [[Baron Haussmann]] adalah pembangunan kembali taman hutan [[Bois de Boulogne]] di barat Paris; [[Bois de Vincennes]], di ujung timur seberang kota, menerima perlakuan yang sama pada tahun-tahun berikutnya.
Tambahan baru terhadap lanskap taman Paris adalah [[Parc de la Villette]], dibangun oleh arsitek [[Bernard Tschumi]] di tanah bekas [[rumah jagal]] Paris, [[Parc André Citroën]] dan kebunnya dibuat di lingkaran sepanjang bekas jalur rel sirkuler "[[Chemin de fer de Petite Ceinture|Petite Ceinture]]": [[Promenade Plantée]].
 
Baris 196:
Pemakaman Paris terletak di luar kota pada masa Romawi, tetapi berubah dengan berkembangnya [[Katolik]] dan pembangunan gereja dan tanah pemakaman sekitarnya di pusat kota. Pertumbuhan kota langsung memenuhi pemakaman hingga terlalu penuh, membuat kondisi yang kadang-kadang tak bersih; dijelaskan sejak 1786, isi semua pemakaman paroki Paris dipindahkan ke sebuah bagian yang diperbarui di bekas tambang batu di pinggiran Paris di luar gerbang kota "Porte d'Enfer" (hari ini [[Denfert-Rochereau]] di [[arondisemen XIVe|arondisemen 14e]]). Sebagai solusi yang lebih jelas daripada pembentukan beberapa pemakaman pinggiran kecil, [[Napoleon I dari Perancis|Napoleon Bonaparte]] menyetujui pembuatan tiga pemakaman Paris besar di luar batas kota; dibuka sejak 1804, merupakan pemakaman [[Pemakaman Père Lachaise|Cimetière du Père Lachaise]] didirikan oleh Napoleon pada tahun 1804, ''Cimetière du Pere Lachaise'' dianggap sebagai pemakaman terbesar di dunia terdapat seniman, penulis dan komposer terkenal yang dikubur di sini. antara lain; [[Oscar Wilde]], [[Maria Callas]], [[Eugène Delacroix]], [[Camille Pissaro]], [[Jim Morrison]] dan [[Édith Piaf]]. dan pemakaman [[Pemakaman Montmartre|Montmartre]], [[Pemakaman Montparnasse|Montparnasse]], dan kemudian [[Pemakaman Passy|Passy]].
 
Ketika Paris menganeksasi bekas komune pinggirannya tahun 1860, kali ini termasuk pemakaman di batas kotanya. Pemakaman pinggiran baru dibuat di awal abad ke-20: yang terbesar adalah
''Cimetière Parisien de [[Saint-Ouen]]'', ''Cimetière Parisien de [[Bobigny]]-[[Pantin]]'', ''Cimetière Parisien d'[[Ivry]]'' dan ''Cimetière Parisien de [[Bagneux]]''.
 
Baris 323:
 
=== Kepadatan ===
Paris adalah kota terpadat lebih dari 1.000.000 jiwa di [[dunia barat]]{{Fact|date=May 2007}}. Kepadatannya, tak termasuk taman berkayu [[Bois de Boulogne|Boulogne]] dan [[Bois de Vincennes|Vincennes]], berjumlah 24.448 jiwa per km persegi (63,320/sq mi) pada sensus resmi 1999. Bahkan bila meliputi dua taman berkayu itu kepadatannya mencapai 20.164 jiwa per km persegi (52,224.5/sq mi), komune terpadat keluma di Perancis setelah
[[Le Pré-Saint-Gervais]], [[Vincennes]], [[Levallois-Perret]], dan [[Saint-Mandé]], kesemuanya berbatasan dengan Paris. Distrik terjarang adalah ''[[Arondisemen di Paris|arrondissement]]'' perkantoran dan administrasi di barat dan tengah. Populasi kota lebih padat arondisemen di utara dan timur; [[arondsiemen XIe|arondisemen ke-11]] memiliki kepadatan 40.672 jiwa per km persegi (105,340/sq mi) tahun 1999, dan beberapa distrik timur arondisemen itu memiliki kepadatan mendekati 100,000/km² (260,000/sq&nbsp;mi) pada tahun yang sama.
 
Baris 355:
[[Berkas:Par Arr.svg|thumb|[[Arondisemen di Paris]]]]
{{main|Walikota Paris|Arondisemen di Paris}}
Paris telah menjadi ''[[komune di Perancis|komune]]'' (kotamadya) sejak 1834 (dan juga antara 1790 dan 1795). Pada pembagian Perancis menjadi komune 1790 (selama [[Revolusi Perancis]]), dan tahun 1834, Paris adalah kota setengah dari ukurannya sekarang, tetapi tahun 1860 kota ini menganeksasi komune sekitarnya, beberapa di antaranya membentuk peta administratif baru berupa dua puluh ''[[Arondisemen di Paris|arondisemen kotamadya]]'' setingkat kabupaten yang masih berdiri hingga sekarang. Sub-pembagian kotamadya ini membentuk spiral searah jarum jam dari tengah, [[arondisemen ke-1 Paris|arondisemen ke-1]].
Tahun 1790, Paris menjadi ''[[préfecture di Perancis|préfecture]]'' (ibukota) ''[[département]]'' [[Seine (departemen)|Seine]], yang mencakup banyak region Paris. Tahun 1968, terpecah menjadi empat bagian: kota Paris menjadi département terpisah dari keseluruhan, meletakkan nomor departemental 75 untuk Seine (berasal dari posisi ''département'' Seine dalam daftar alfabetis Perancis), sementara tiga ''département'' baru [[Hauts-de-Seine]], [[Seine-Saint-Denis]] dan [[Val-de-Marne]] dibentuk dan diberi nomor 92, 93 dan 94. Hasil pembagian ini adalah batas Paris sekarang sebagai ''département'' juga batasnya sebagai ''commune'', sebuah peristiwa unik di Perancis.
 
Baris 542:
{{Préfecture dari région di Perancis}}
{{Departemen di Perancis}}
}}
{{Template group
|title = Paris di Uni Eropa