Batalyon Intai Amfibi 2/Marinir: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Aday (bicara | kontrib)
k →‎Referensi: edit kat
Arif putra 2302 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 43:
 
[[Berkas:Brevet Tri Media.png|right|thumb|240px|Brevet "'''Tri Media'''" Taifib Korps Marinir]]
[[Berkas:Prasasti Diktaifib.jpg|right|thumb|240px|Prasasti Daerah Latihan Batalyon Intai Amfibi Marinir [[Taman Nasional Alas Purwo|Alas Purwo]] - Banyuwangi yang diresmikan pada 27 Agustus 2017]]
Sejak berdirinya [[KKO]] AL setiap penugasan dirasakan perlunya data-data intelejen, serta pasukan khusus yang terlatih dan mampu melaksanakan kegiatan khusus yang tidak dapat dikerjakan oleh satuan biasa dalam rangka keberhasilan tugas. Menjawab kebutuhan tersebut pada tanggal 13 Maret 1961 berdasarkan Surat Keputusan Komandan KKO AL Nomor 47/KP/KKO/1961 tanggal 13 Maret 1961, tentang pembentukan KIPAM (Komando Intai Para Amfibi) Pada tanggal [[13 Maret]] [[1961]] KIPAM berdiri di bawah Yon Markas Posko Armatim-I, para perintis berdirinya KIPAM adalah Bpk. Sumardi, Bpk. Untung Suratman, Bpk. Moelranto Wiryohuboyo, dan Bpk. Ali Abdullah. Pada tanggal 25 Juli 1970 KIPAM berubah menjadi Yon Intai Para Amfibi (Yon IPAM) pada 17 November 1971 Yon Intai Para Amfibi berubah menjadi Satuan Intai Amfibi (Sat IAM) pada akhirnya berubah menjadi [[Batalyon Intai Amfibi]] atau disingkat (Yontaifib Mar) di bawah Resimen Bantuan Tempur [[Korps Marinir]]. Seiring dengan perkembangan [[Korps Marinir]] dengan peresmian [[Pasukan Marinir 1]] Skep Kasal Nomor Skep/08/III/2001 tanggal [[12 Maret]] [[2001]] tentang Yontaifib Mar tidak lagi di bawah Bigrade Marinir BS, akan tetapi langsung berada di bawah [[Pasukan Marinir 2]].
 
== Penugasan ==
Baris 64 ⟶ 65:
* Satgas SGI Ambon
* Satgas Khussus Aceh
* Operasi Pembebasan sandraSandra Perompak Somalia
 
== Danyon Taifib 2/Marinir (Jakarta) ==
 
* Letkol Mar [[Widodo Dwi Purwanto(Denjaka)|Widodo]] (2008)
* Letkol Mar [[Nur Alamsyah|Nur Alamsyah, M.Tr. (Han)]] (2008-2008)
* Letkol Mar [[Supriyono (militer)|Supriyono]] (2010-2011)
* Letkol Mar [[Ferdy Erwin Takaendengan]] (2011-2011)