Gabriel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Bayyinah (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Bayyinah (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler menghilangkan referensi [ * ]
Baris 3:
== Catatan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen ==
 
Dalil tentang Malaikat jibril terdapat di Qs. Al Baqarah ayat 97-98 dan Qs. At-Tahrim ayat 4
=== Kepada Daniel ===
* {{Alkitab|Daniel 8:15-19}}: Sedang aku, Daniel, melihat penglihatan itu dan berusaha memahaminya, maka tampaklah seorang berdiri di depanku, yang rupanya <u>seperti seorang laki-laki</u>; dan aku mendengar dari tengah sungai Ulai itu suara manusia yang berseru: "'''Gabriel''', buatlah orang ini memahami penglihatan itu!" Lalu datanglah ia ke tempat aku berdiri, dan ketika ia datang, terkejutlah aku dan jatuh tertelungkup, lalu ia berkata kepadaku: "Pahamilah, anak manusia, bahwa penglihatan itu mengenai akhir masa!" Sementara ia berbicara dengan aku, jatuh pingsanlah aku tertelungkup ke tanah; tetapi ia menyentuh aku dan membuat aku berdiri kembali. Lalu berkatalah ia: "Kuberitahukan kepadamu apa yang akan terjadi pada akhir murka ini, sebab hal itu mengenai akhir zaman..."
* {{Alkitab|Daniel 9:21-23}}: sementara aku berbicara dalam doa, <u>terbanglah dengan cepat</u> ke arahku '''Gabriel''', dia yang telah kulihat dalam penglihatan yang dahulu itu pada waktu persembahan korban petang hari. Lalu ia mengajari aku dan berbicara dengan aku: "Daniel, sekarang aku datang untuk memberi akal budi kepadamu untuk mengerti. Ketika engkau mulai menyampaikan permohonan keluarlah suatu firman, maka aku datang untuk memberitahukannya kepadamu, sebab engkau sangat dikasihi. Jadi camkanlah firman itu dan perhatikanlah penglihatan itu!..."
Menurut [[Daniel]], Gabriel menampakkan diri "seperti seorang laki-laki" dan dapat "terbang dengan cepat" (dalam bahasa Ibrani: ''dibuat terbang dengan mulus'', jadi bukan atas kuasanya sendiri). Dia menerima perintah dari "suara manusia dari tengah sungai Ulai" untuk menerangkan penglihatan kepada Daniel, membuat Daniel paham dengan memberi akal budi untuk mengerti.<ref>{{Alkitab|Daniel 8:16}}; {{Alkitab|Daniel 9:21}}</ref>
 
== Catatan dalam Perjanjian Baru di Alkitab Kristen ==