Gandekan, Jebres, Surakarta: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 12:
}}
 
'''Gandekan''' adalah sebuah kelurahan di [[kecamatan Jebres]], [[kota Surakarta|Surakarta]]. Kelurahan ini memiliki [[kode pos]] 57122.Setiap bulan Juni Kelurahan Gandekan selalu mengadakan acara Kirab Bhineka.Puncaknya yaitu Pawai yang digelar pada pukul : 15.00 WIB mulai dari Jl.S.Batanghari,Jl.R.E.Martadinata,Jl.Gotong Royong,Jl.Ir.H.Juanda,Jl.Cut Nyak Dien dan kembali ke Jl.R.E Martadinata.Pawai ini merupakan hiburan gratis kepada masyarakat Kelurahan Gandekan.Malamn sebelum kirab ada wayang yang digelar di pertigaan Warung Miri.Wayang ini dimulai pada pukul : 20.00 - selesai.Batas - batas kelurahan Gandekan
Selatan = Kali Pepe
Timur = Kampung Kebonan
Barat = Jl.Cut Nyak Dien
Utara = Jl.Ir.H.Juanda
Selatan = Jl.Kampung Sewu
{{Jebres, Surakarta}}
{{solo-geo-stub}}