Stasiun Miji: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Perbaikan
Perbaikan
Baris 12:
}}
 
'''Stasiun Miji atau Stasiun Mojokerto OJS''' adalah stasiun kereta api nonaktif yang terletak di [[Miji, KranganKranggan, Mojokerto]]. Stasiun ini terletak di [[Daerah Operasi VIII Surabaya]]. Stasiun ini adalah sebuah stasiun tram yang dibangun oleh [[Oost Java Stoomtram Maatschappij]] untuk menghubungkan [[Jalur kereta api Kertosono-Wonokromo]] dengan [[Jalur kereta api Bangil-Kertosono|Jalur kereta api Kertosono-Bangil]] melalui [[Stasiun Ngoro]] dan [[Jalur kereta api Kediri-Jombang]] milik [[Kediri Stoomtram Maatschappij]].
 
Lokasi bekas stasiun ini berada di sebelah barat Stasiun Mojokerto saat ini, tepatnya di Jalan Mojopahit sekitar 10 meter di sebelah selatan perlintasan kereta api. Bangunan stasiun hanya berupa atap kanopi bergaya kolonial dengan sebuah bangunan pos kecil sebagai penjualan tiket.