Batalyon Infanteri 512: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: penggantian teks otomatis (dibawah, +di bawah)
Baris 32:
}}
 
'''Batalyon Infanteri Mekanis 512/Quratara Yudha''' atau '''Yonif Mekanis 512/QY''' yang terkenal dengan julukan '''“Semut Hitam”''' adalah salah satu satuan tempur [[Infanteri]] Mekanis<ref>[http://www.beritatkp.com/06/04/kodam-vbrawijaya-menggelar-upacara-penataan-satuan.html "Kodam V/Brawijaya Menggelar Upacara Penataan Satuan"]</ref> dalam [[TNI Angkatan Darat]] yang mempunyai tugas pokok melaksanakan operasi militer untuk perang (OMP) dan operasi militer selain perang (OMSP), salah satunya adalah membantu tugas-tugas kemanusiaan yang berada di wilayah [[Korem 083/Baladhika Jaya]]. Yonif 512/Quratara Yudha berkedudukan di Jalan Ronggolawe, [[Kota Malang|Malang]], [[Jawa Timur]]. dan Yonif 512/Quratara Yudha berada dibawahdi bawah kendali [[Brigif 16/Wira Yudha|Brigade Infanteri Mekanis 16/Wira Yudha]], sebelumnya [[Yonif]] ini berada dibawahdi bawah kendali [[Korem 083/Baladhika Jaya]], [[Kodam V/Brawijaya]] Batalyon ini didirikan pada tanggal [[28 Mei]] [[1948]].
 
== Tugas Operasi ==