Agripa I: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 23:
 
== Menjadi raja atas Yudea dan Samaria ==
Setelah kaisar Romawi Caligula mati dibunudibunuh pada tahun [[41]], nasihat Agrippa membantu pemasukan pengangkatan [[Claudius]] sebagai kaisar penerusnya. Sebagai hadiah, Claudius memberi Agrippa kekuasaan atas [[Yudea]] dan [[Samaria]], sementara kerajaan [[Khalkis]] di [[Libanon]], atas permintaannya diberikan kepada saudara laki-lakinya [[Herodes dari Khalkis|Herodes]]. Dengan demikian Agrippa menjadi seorang penguasa yang paling berkuasa di timur; wilayahnya melebihi daerah kakeknya, [[Herodes Agung]].
 
== Pembangunan ==