Koku: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k stub
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 1:
{{nihongo|'''Koku'''|石}} adalah [[satuan]] [[volume]] menurut sistem ''ShakkanhōShakkanhō'' (satuan panjang dan berat tradisional) yang digunakan di [[Jepang]]. Pada zaman dulu, koku digunakan untuk mengukur jumlah [[beras]], 1 koku cukup untuk memberi makan satu orang selama satu tahun.
 
== Konversi ==
Konversi koku dengan unit-unit satuan ''Shakkanhō;'' lain:
1 koku setara dengan 10 [[to (satuan ukur)|to]]; (斗), setara dengan 100 shō; (升), setara 1.000 [[gō (satuan ukur)|gō]] (合).
Baris 9:
Sebagai satuan volume, berat 1 shō; berbeda menurut zaman, negara, dan wilayahnya, sehingga berat 1 [[gō (satuan ukur)|gō]]; juga berbeda-beda. Menurut [[sistem metrik]], 1 shō; di Jepang setara kira-kira 1,8039 [[liter]] dan 1 koku di Jepang setara dengan 180,39 liter. Di [[Tiongkok]] 1 shō; sama dengan 1 liter, dan 1 koku sama dengan 100 liter.
 
== Sistem kokudaka ==
Pada zaman dulu, pemerintah Jepang mengukur potensi kekayaan yang dimiliki sebuah wilayah administrasi (''han'') dengan menggunakan satuan unit koku. Potensi kekayaan suatu wilayah dihitung berdasarkan perkiraan jumlah produksi beras yang dihasilkan wilayah tersebut.
 
Baris 22:
 
{{satuan-stub}}
 
[[Kategori:Satuan isi]]