This Masquerade: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Igho (bicara | kontrib)
baru
 
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 24:
|filetype=[[Ogg]]}}
 
"'''This Masquerade'''" adalah judul lagu yang diciptakan oleh [[Leon Russell]]. Lagu ini dimuat di sisi B ''[[single]] hits'' milik Russell yang dirilis tahun 1972 berjudul "[[Tight Rope (song)|Tight Rope]]", selain itu juga terdapat dalam album ''[[Carney (Leon Russell album)|Carney]]''. Lagu ini juga dinyanyikan oleh beberapa artis, terutama [[George Benson]].
 
== Versi sampul George Benson ==
Pada tahun 1976, "This Masquerade" menempati sepuluh teratas (top-ten) lagu pop and R&B hit untuk [[jazz]] [[guitarist]]/[[vocalist]] [[George Benson]], yang direkam pada tahun 1976 melalui albumnya, ''[[Breezin']]''. Ini merupakan ''single'' pertama yang dirilis. Lagu ini menempati urutan ke-sepuluh di [[Billboard Hot 100|''Billboard'' Hot 100]] dan urutan ke-tiga di [[Hot R&B/Hip-Hop Songs|Hot Soul Singles]]. Di ''[[Cashbox (magazine)|Cash Box]]'' Top 100 lagu ini meraih urutan ke-dua belas.<ref>{{cite web|url=http://50.6.195.142/archives/70s_files/19760828.html |title=Archived copy |accessdate=2015-08-22 |deadurl=yes |archiveurl=https://web.archive.org/web/20160602023002/http://50.6.195.142/archives/70s_files/19760828.html |archivedate=2016-06-02 |df= }}</ref> "This Masquerade" menuai kesuksesan di [[Kanda]], dengan menempati peringkat ke-delapan ''Pop Singles'' dalam The Adult Contemporary chart.<ref>{{cite web|url=https://www.collectionscanada.gc.ca/rpm/028020-119.01-e.php?&file_num=nlc008388.4308a&type=1&interval=50&PHPSESSID=feh5dk1prdeu2pljhsohdsvkv3 |title=Item Display - RPM - Library and Archives Canada |website=Collectionscanada.gc.ca |date= |accessdate=2016-10-11}}</ref><ref>{{cite web|url=https://www.collectionscanada.gc.ca/rpm/028020-119.01-e.php?&file_num=nlc008388.4336&type=1&interval=50&PHPSESSID=7g15t3pn43ffql7ghgvf6ipi04 |title=Item Display - RPM - Library and Archives Canada |website=Collectionscanada.gc.ca |date= |accessdate=2016-10-11}}</ref>
 
Pada [[1977 Grammy Awards|Grammy Awards tahun 1977]] lagu versi Benson memenangi penghargaan [[Grammy Award]] untuk kategori [[Grammy Award for Record of the Year#Recipients|Record of the Year]], sementara itu, juga dinominasikan dalam [[Grammy Award for Song of the Year#Recipients|Song of the Year]] dan [[Grammy Award for Best Male Pop Vocal Performance#1970s|Best Pop Vocal Performance, Male]].
 
== Versi lainnya ==
* [[The Carpenters]] merekam lagu ini dan memasukkan dalam album mereka berjudul ''[[Now & Then (The Carpenters album)|Now & Then]]'' tahun 1973, terdapat dalam sisi-B album "Please Mr. Postman" tahun 1974. Lagu versi [[The Carpenters]] jug ditampilkan di televisi bersama [[Ella Fitzgerald]]; lagu beruntun yang dinyanyikan, tak lama setelah rilis dalam kompilasi album ''[[As Time Goes By (Carpenters album)|As Time Goes By]]''.
 
== Dalam kultur pop ==
Versi [[Leon Russell]] merupakan bagian dari soundtrack ''[[Exorcist]]'' yang disutradarai oleh [[William Friedkin]], film thriller ''[[Bug (2007 film)|Bug]]''. Soundtrack untuk film ini dirilis pada tanggal 22 Mei 2007. Lagu ini juga terdengar di film ''[[The Pursuit of Happyness]]''.
 
== Referensi ==
{{Reflist}}
 
== Pranala luar ==
* {{MetroLyrics song|george-benson|this-masquerade}}<!-- Licensed lyrics provider -->