Eksonim dan endonim: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
'''Eksonim''' ([[Bahasa Yunani]] ἔξω ''exo'' = luar; ὄνομα ''onoma'' = nama) adalah nama sebutan untuk suatu tempat yang tidak digunakan oleh penduduk lokal tempat tersebut (baik dalam bahasa resmi negara maupun bahasa lokal lainnya), atau nama sebutan untuk penduduk atau bahasa yang tidak digunakan oleh penduduk atau bahasa yang dimaksudkan terebut.
 
Nama yang digunakan oleh penduduk lokal suatu tempat disebut '''endonim''' atau '''otonim''' (Bahasa Yunani ἔνδον ''endon'' = di dalam, αὐτό ''auto'' = diri, dan ὄνομα ''onoma'' = nama), yang artinya nama sebutan untuk diri sendiri. Sebagai contoh, ''Deutschland'' adalah endonim; [[Jerman]] adalah eksonim dalam [[Bahasa Indonesia]] untuk nama tempat tersebut; dan ''Allemagne'' adalah eksonim dalam [[Bahasa Perancis]]. Demikian pula, [[Bahasa Spanyol]] adalah eksonim untuk nama bahasa tersebut; para petutur Bahasa Spanyol sendiri menyebut dengan nama ''español'' atau ''castellano''. Contoh lain, [[Tiongkok]] (Zhongguo) adalah endonim untuk negara tersebut, sementara dalam bahasa Inggris menggunakan nama eksonim [[China]], dan di Indonesia pada tahun 1966-2014 menggunakan nama eksonim [[Cina]]. (lihat [[Nama Tiongkok]])