Fondasi (arsitektur): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 20:
 
=== Pondasi berdasarkan daya dukung tanah ===
* Bila tanah keras terletak pada permukaan tanah atau 2-3 meter di bawah permukaan tanah maka jenis pondasinya adalah pondasi dangkal. (misal: pondasi jalur, pondasi telapak atau pondasi strauss).
* Bila tanah keras terletak pada kedalaman sekitar 10 meter atau lebih di bawah permukaan tanah maka jenis pondasinya adalah pondasi tiang minipile, pondasi sumuran atau pondasi bored pile.
* Bila tanah keras terletak pada kedalaman 20 meter atau lebih di bawah permukaan tanah maka jenis pondasinya adalah pondasi tiang pancang atau pondasi bored pile.
Baris 39:
Pondasi dangkal adalah pondasi yang tidak membutuhkan galian tanah terlalu dalam karena lapisan tanah dangkal sudah cukup keras, apalagi bangunan yang akan dibangun hanya rumah sederhana. Kekuatan pondasi dangkal ada pada luas alasnya, karena pondasi ini berfungsi untuk meneruskan sekaligus meratakan beban yang diterima oleh tanah. Pondasi dangkal ini digunakan apabila beban yang diteruskan ke tanah tidak terlalu besar. Misalnya, rumah sederhana satu lantai atau dua lantai. yang termasuk pondasi dangkal antara lain:
 
;Pondasi Menerus - Batu Kali
* Material Penyusun Utama: Batu Kali - Semen - Pasir Cor
* Penerapan : Rumah Sederhana 1 Lantai
Pondasi ini digunakan oleh sebagian besar rumah satu lantai di Indonesia. Pondasi ini dipasang menerus sepanjang dinding bangunan untuk menahan dinding serta mengikat kolom-kolom berdekatan. Pondasi menerus dibuat dalam bentuk memanjang dengan potongan persegi ataupun trapesium. Keuntungan memakai pondasi ini adalah beban bangunan dapat disalurkan secara merata, dengan catatan seluruh pondasi berdiri diatas tanah keras. Sementara kelemahan pondasi ini, biaya untuk pondasi cukup besar, memakan waktu agak lama dan memerlukan tenaga kerja yang banyak.
 
;Pondasi Setempat
* Material Penyusun Utama: Besi - Semen - Batu Pecah / Koral - Pasir Cor
* Penerapan : Rumah Sederhana 2 Lantai - Ruko
Baris 55:
 
Jenis - jenis pondasi dalam :
;Pondasi Sumuran
* Material Penyusun Utama: Besi - Semen - Batu Pecah / Koral - Pasir Cor
* Penerapan : Ruko - Kantor