Rawamangun, Pulo Gadung, Jakarta Timur: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 8:
}}
 
'''Rawamangun''' adalah sebuah kelurahan yang terletak di wilayah administratif Kotamadya [[Jakarta Timur]]. Kelurahan ini sangat strategis karena berbatasan langsung dengan Kotamadya Jakarta Pusat. Kelurahan ini memiliki [[kode pos]] 13220. Luas wilayah pada kelurahan ini sebesar 2,60 Km persegi. Rawamangun menjadi salah satu tempat strategis dibanding kelurahan lain.
 
== Geografis ==
Baris 16:
== Fasilitas ==
 
Di daerah ini tersedia sejumlah fasilitas seperti restoran, kafe, sekolah, tempat olah raga, pertokoan, pasar swalayan. Juga terdapat sejumlah tempat jasa [[fotokopi]], sebagian malah melayani 24 jam sehari.
 
Fasilitas tersebut diantaranya :
* Rumah Sakit
Rumah Sakit Rawamangun
Baris 78:
== Transportasi ==
[[Berkas:JakartaTransjakartaBusspurInDerJalanSudirman.jpg|thumb|250px]]
Transportasi yang berada di Rawamangun sangat strategis dan banyak di lalui oleh bis-bis mengantar baik antar terminal ataupun antar provinsi.
 
Dari [[Bandara Sukarno-Hatta]], Cengkareng untuk ke arah Rawamangun terdapat bus DAMRI langsung ke arah terminal Rawamangun. Armada DAMRI ini dilengkapi dengan penyejuk udara sehingga nyaman bagi penumpang. Bus DAMRI yang melayani transportasi ke Cengkareng ini berangkat setiap 30 menit sekali.
 
Daerah ini juga dilayani dengan transportasi bus [[TransJakarta]] (busway). Halte bus TransJakarta berada di wilayah rawamangun adalah UNJ (dekat sekolah Labschool dan Universitas Borobudur), halte Sunan Giri, dan halte Arion/Pemuda.
 
Jalan menuju kawasan ini, di bagian barat kelurahan, dihubungkan oleh jaringan jalan tol dalam kota yang menghubungkan seluruh kawasan di [[Jakarta]] dan [[Bandara Internasional Soekarno-Hatta]]. Untuk melayani warga yang menggunakan sarana angkutan umum, di bagian timur kelurahan ini terdapat [[Terminal Rawamangun]] yang melayani ke beberapa tempat di wilayah Jakarta. Sarana angkutan umum bus [[Trans Jakarta]] yang melayani rute [[Pulo Gadung]] - [[Dukuh Atas]] juga melintasi kawasan ini.
 
== Daftar rute bis yang melayani Terminal Rawamangun ==
* [[Metromini]] P03 Senen-Rawamangun
* [[PPD]] AC16 Lebak Bulus-Rawamangun
* [[PPD]] NE02 Grogol-Rawamangun
Baris 124:
:25 : Rawamangun - Pondok kopi
:26 : Rawamangun - Pondok Kopi - Kalimalang
:27 : Rawamangun - Buaran Raya - Kalimalang
* APB
:01 : Rawamangun - Perumnas Klender