Kalorimeter: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 16:
 
== Bentuk kalorimeter ==
* Beker [[aluminium]] dan gelas [[plastik]] jenis polistirin (busa) dapat digunakan sebagai kalorimeter sederhana dengan [[termometer]] sebagai pengaduk. Keuntungan menggunakan gelas plastik sebagai kalorimeter adalah murah harganya dan setelah dipakai dapat dibuang.
* Kalorimeter yang biasa digunakan di [[laboratorium]] [[fisika]] sekolah berbentuk bejana biasanya [[silinder]] dan terbuat dari [[logam]] misalnya [[tembaga]] atau [[aluminium]] dengan ukuran 75 mm x 50 mm (garis tengah). Bejana ini dilengkapi dengan alat pengaduk dan diletakkan di dalam bejana yang lebih besar yang disebut mantel/jaket. Mantel/jaket tersebut berguna untuk mengurangi hilangnya kalor karena [[konveksi]] dan [[konduksi]].