Johnny English Reborn: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 32:
Delapan tahun setelah fim pertama, Johnny English berlatih beladiri di [[Tibet]] untuk melupakan kesalahannya akibat kegagalannya di [[Mozambik]]. Setelah mengalami berbagai latihan, MI7 meminta Johnny kembali bergabung bersama mereka. Sesampainya di London, Johnny agak sedikit terkaget-kaget dengan markas M17 yang mengalami perubahan nama menjadi "Toshiba Intelligence Service" dan setelah sempat diminta untuk bertemu dengan Pegasus di lobby oleh resepsionis, ia bertemu dengan Pamela Thornton atau Pegasus, ia diminta untuk menyelidiki rencana pembunuhan Perdana Menteri [[Republik Rakyat Tiongkok]]. Sambil diajak pembiasaan tentang kantor di mana ia kembali, Johnny bertemu dengan temannya, Simon Ambrose dan Kepala Bagian Teknologi M17 Patch Quartermain. Bersamaan dengan ia ditugaskan oleh P untuk menyelidiki kasus tersebut ke Hongkong, agen muda MI7 yang baru, Colin Tucker ditugaskan untuk menjadi asisten mata-mata Johnny.
 
Di Hongkong, Johnny bersama Tucker memasuki sebuah kompleks perjudian yang bernama "Macao", di sana disebutkan bahwa terdapat seorang yang berhubungan dengan dalang pembunuh PM, Tucker sudah mendapat siapa orang tersebut, tetapi Johnny sempat malah berlainan, akhrinya ia baru diberi kode oleh sebelahnya yang merupakan target sebenarnya, ketika sedang berbicara-tiba ia jatuh tersungkur ke atas meja dan sempat menemukan sebuah kartu berbentuk lingkaran yang bertuliskan "Kowloon Apartement, 12". Dari petunjuk itulah, ia bertemu dengan Mantan agen CIA bernama Titus Fisher yang ternyata adalah salah satu anggota "Vortex" yang menggagalkan misinya di Mozambik dan ia merupakan salah satu di antara tokoh yang merencanakan pembunuhan terhadap Perdana Menteri Tiongkok, sambil berterus terang kepada Johnny, Titus memberikan sebuah kunci liga dan mengatakan bahwa jika salah satu kuncinya hilang, maka tamatlah Vortex. Namun Titus dibunuh oleh seorang penembak jitu bayaran yang ahli menyamar sebagai tukang bersih-bersih apartemen dan kunci tersebut jatuh ke tangan salah satu anggota Vortex. Akhirnya, mau tidak mau pengejaran berlangsung, di tengah-tengah pengejaran yang medannya berada di atas gedung, ia kembali mengingat apa yang dikatakan oleh Biksunya "Pemikiran yang kuat harus terpisah dari tubuh", akhirnya ketika melewati sebuah bangunan, sang musuh melompat, tetapi Johnny melewati bagan sebelahnya, ketika sang musuh harus lari sampai mengambil baju orang, Ia hanya mengandalkan pintu untuk lewat dan terakhir, ketika sang musuh berani pertaruhkan nyawanya hanya untuk sebuah kunci yang tidak seberapa berguna, ia meminta bantuan pekerja bangunan untuk mengangkatnya dengan katrol. Bahkan gagal pun melalui cara yang baikia Ia terus mengejar lewat lift di saat musuh melewati tumpukan batang bambu. Hingga berkejar-kejaran dit eluk Hongkong, ia akhirnya baru bisa melumpuhkan musuh dengan kamera berpeluncur rudal dengan pemandu laser dan ia berhasil mengalahkannya.
 
Saat penerbangan kembali ke London, Johnny sangat senang dengan apa yang ia peroleh, tetapi saking senangnya, ia sempat memberikan koper berisi kunci ke pramugara yang ternyata adalah anggota Vortex untuk menaruhnya di kabin. Saat pertemuan, Johnny mengira kunci masih berada di tempat dan ia baru menyadari setelah seorang yang bernama "Shoosan" mengambil kuncinya itu. Karena hal ini Ia merasa malu akan kejadian ini. Seusai ditinggal, ia merasa seolah-olah sang pembunuh ada dengan modusnya yaitu bersih-bersih dan tak banyak tingkah ia langsung menjatuhkan orang itu dan tidak disangka itu adalah ibu dari Pegasus, dari kejadian itu ia malu sekali lagi akibat tindakannya yang tidak kira-kira.
Baris 46:
Di saat Simon sudah mulai mengontrol Johnny untuk membunuh Perdana Menteri Tiongkok, Tucker dan Kate mencoba memutus komunikasi antara Simon dan Johnny. Sebelum menembak Perdana Menteri Tiongkok, Johnny mengingat kata-kata yang diberitahu oleh gurunya di Tibet yang berbunyi "Biarkanlah dirimu yang mengendalikannya", Johnny mencoba melawan sehingga Simon kesal dan tanpa sadar membuat penyamarannya terbongkar dengan menyebut namanya saat menyuruh Johnny untuk menarik pelatuknya, Johnny segera berpaling dari hadapan Perdana Menteri Tiongkok dan segera menembak ke arah Simon yang berhasil melarikan diri.
 
Karena pengaruh obat, jantung Johnny hampir berhenti berdetak sehingga dia tak sadarkan diri, paramedis segera menolong Johnny yang denyut jantungnya makin melemah, sayangnya denyut jantung Johnny berhenti dengan cepat.
 
Kate segera menghampiri Johnny dan mencium Johnny, Kate segera memeriksa keadaan Johny dan tiba-tiba Johnny bilang "Ya, tinggal sedikit lagi" Di antara sadar dan tidak, Kate lega karena Johnny kembali hidup lalu mencium Johnny lagi. Tucker segera memeriksa denyut jantung Johnny dan ternyata jantung Johnny berdetak cepat. Setelah benar-benar sadar, Johnny berterima kasih pada Kate dan Tucker
Baris 76:
 
== Pranala luar ==
* {{en}} {{resmi|http://www.johnnyenglishreborn.com/}}
* {{IMDb title|1634122}}
* {{en}} [http://www.trailerpulse.com/johnny-english-2-trailer/ Cuplikan film {{PAGENAME}}]