Penghargaan Perdamaian Lenin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[FileBerkas:Leninpeace b.jpg|150px|thumb|right|Sisi belakang medali Penghargaan Perdamaian Lenin.]]
'''Penghargaan Perdamaian Internasional Lenin untuk Upaya Mempererat Perdamaian Antarmanusia''' ({{lang-ru|Международная Ленинская премия «За укрепление мира между народами»}}, ''Mezhdunarodnaya Leninskaya premiya "Za ukreplenie mira mezhdu narodami"'') adalah penghargaan yang pernah dianugerahkan oleh [[Uni Soviet]] yang namanya diambil dari nama [[revolusioner]] [[Rusia]], [[Vladimir Lenin]]. Penghargaan ini dianugerahkan oleh suatu panel yang ditunjuk oleh [[pemerintah Uni Soviet]] kepada orang-orang yang dianggap telah "mempererat perdamaian antarmanusia". Sebelumnya, penghargaan ini bernama '''Penghargaan Perdamaian Internasional Stalin untuk Upaya Mempererat Perdamaian Antarmanusia''', tetapi diubah pada masa pemerintahan [[Nikita Khrushchev]] sebagai bagian dari proses [[destalinisasi]].