Seder Olam Rabbah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
 
Baris 3:
 
== Struktur ==
Dalam bentuknya yang sekarang ''Seder Olam Rabbah'' terdiri dari 30 bab, setiap 10 bab membentuk satu bagian, atau "''gate''."
 
Karya ini merupakan catatan kronologis, mulai dari zaman [[Adam]] sampai ke [[pemberontakan Bar Kokhba]] dalam masa pemerintahan Kaisar Romawi, [[Hadrian]]. Periode Persia dimampatkan menjadi 52 tahun {{Harv|Stack|Stemberger|1991}}. Tawarikh ini hanya didapati lengkap sampai pada zaman [[Aleksander Agung]]; periode dari Alexander sampai [[Hadrian]] hanya mengambil tempat sangat sedikit dari seluruh naskah, yaitu di akhir bab 30. Karenanya disimpulkan bahwa aslinya ''Seder Olam'' lebih panjang dan terdiri dari dua bagian, di mana bagian ke-2 berkaitan dengan masa setelah Aleksander, dan sekarang ini hilang, kecuali fragmen pendek yang ditambahkan oleh para penyalin di akhir bagian pertama.
 
Banyak pernyataan yang dikutip dalam [[Talmud]] tidak ditemukan dari edisi ''Seder Olam'' yang ada sekarang.
Baris 50:
 
== Pustaka ==
* {{JewishEncyclopedia}} JE mengutip karya-karya berikut:
** Fürst, in Orient, Lit. vii. 547 et seq.;
** idem, Bibl. Jud. ii. 107-108;
** [[Grätz, Gesch.]] 3d ed., iv. 184, dan catatan 14;
** A. Marx, pengantar untuk edisi Seder 'Olam terbitannya;
** B. Ratner, Mabo leha-Seder 'Olam Rabbah;
** [[Steinschneider]], Cat. Bodl. cols. 1433-1434;
** [[Weiss, Dor]], ii. 257 et seq.;
** Winter and Wünsche, Die Jüdische Litteratur, iii. 299 et seq.;
** [[Zunz]], G. V. p. 85.
* {{Citation | surname1=Strack | given1=H.L. | surname2=Stemberger | given2=G.| title=Introduction to the Talmud and Midrash | publisher=T&T Clark| place=[[Edinburgh]] | year=1991 | ISBN = 978-0-8006-2524-5}}.
 
== Pranala luar ==
* [http://www.betemunah.org/sederolam.html Terjemahan Seder Olam dalam bahasa Inggris]
* [http://www.jewishencyclopedia.com/view.jsp?artid=428&letter=S&search=Seder%20Olam Artikel dalam Jewish Encyclopedia mengenai Seder Olam Rabbah]
 
{{JewishEncyclopedia}}