Andy Carol: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 24:
'''Andy Carol''' ({{lahirmati|[[Surabaya]], [[Jawa Timur]]|10|3|1958}}) adalah seorang [[aktor]] berkebangsaan [[Indonesia]] pada era 70an.
== Karier ==
Andy Carol mengawali kariernya lewat sebuah grup teater Gelanggang Remaja pimpinan Sudibianto, kemudian melanjutkan ke Sanggar Prakarya di Taman Ismail Marzuki pimpinan Sucahyono R.
 
Suatu ketika, lewat surat kabar, ia mengetahui kabar bahwa akan diadakan audisi pemeran anak-anak untuk film yang akan diproduksi berjudul ''Samtidar''. Berbekal ilmu akting yang diperolehnya lewat panggung teater, ia pun mengikuti audisi tersebut, dan hasilnya, ia dinyatakan lolos dan berhasil memperoleh peran Samtidar. Bahkan lewat perannya ini ia berhasil memperoleh penghargaan Peran Anak-anak Terbaik di [[Festival Film Indonesia 1973]]. Sejak saat itulah namanya mulai diperhitungkan dan disejajarkan dengan aktor-aktor cilik pada masa itu, seperti [[Rano Karno]].<ref>[http://josechoalinge-situs.blogspot.co.id/2014/06/andy-carol.html Profil Andy Carol di blog josechoalinge], diakses 7 Juli 2016</ref>