Festival Salju Sapporo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgxbot (bicara | kontrib)
Midori (bicara | kontrib)
perbarui +gambar
Baris 1:
[[Berkas:Odori Park Sapporo Snow Festival 2007.JPG|thumb|Lokasi utama festival di Taman Odori (pemandangan dari Menara TV Sapporo)]]
[[Gambar:Sapporo_Snow_Festival_0063.jpg|thumb|220px|Festival Salju Sapporo]]
{{nihongo|'''Festival Salju Sapporo'''|さっぽろ雪まつり|Sapporo Yuki Matsuri}} adalah festival [[salju]] terbesar di Jepang yang dilangsungkan setiap tahun di kota [[Sapporo]], [[Hokkaido]]. Festival diadakan di awal bulan Februari, dan sejak tahun 2006 mengambil tempat di tiga lokasi: Taman Odori, Susukino, dan Sapporo Satoland. Festival ini setiap tahunnya dikunjungi sekitar 2 juta wisatawan dalam dan luar negeri.<ref name=outline>[http://www.snowfes.com/contents/about/outline.html The outline of the Sapporo Snow Festival]</ref>
 
Di Taman Odori yang merupakan lokasi utama dipamerkan ukiran es dan salju berukuran sangat besar, di antaranya berbentuk miniatur bangunan terkenal. Pameran ukiran es yang lebih kecil diadakan di Susukino, sedangkan berbagai acara untuk keluarga dilangsungkan di Sapporo Satoland.
 
DiPada tahun [[20072008]], festival ini berlangsungdilangsungkan dari tanggal [[25 Februari]] hingga [[1211 Februari]].<ref>{{cite web | url=http://www.snowfes.com/english/ | title=Official Sapporo Snow Festival site | accessdate=2008-01-01}}</ref>
 
== Sejarah ==
===Festival pertama===
[[GambarBerkas:Sapporo_Snow_Festival_0063.jpg|thumb|220px|Festival Salju Sapporo di malam hari]]
Festival salju Sapporo pertama kali diselengarakan tahun [[1950]] oleh dinas pariwisata Sapporo dan pemerintah kota Sapporo, dengan sponsor surat kabar lokal ''Hokkai Times''. Di kota Sapporo sebenarnya pernah dilangsungkan berbagai festival salju, namun terhenti sewaktu Perang Dunia II.
 
Baris 22 ⟶ 23:
 
== Referensi ==
{{reflist}}
* Sapporo-shi Kyōiku Iinkai, editor.(札幌市教育委員会編), ''Yuki matsuri'' (雪まつり), [http://www.sapporobunko.jp/books/books.html Sapporo Bunko (さっぽろ文庫)] No.47, Sapporo Shimbun-sha, 1988, ISBN 4-89363-046-6.