Senapan runduk: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Berkas Sniper_Rifle_Mosin_1891_30.jpg dibuang karena dihapus dari Commons oleh Ellin Beltz
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 39:
Contoh senapan runduk yang dibuat khusus untuk digunakan pihak kepolisian adalah senapan-senapan yang dibuat berdasarkan kriteria yang ditetapkan kepolisian [[Jerman Barat]] setelah terjadinya [[pembantaian Munich]] pada [[Olimpiade München 1972|Olimpiade Musim Panas 1972]]. [[Heckler & Koch]] [[Heckler & Koch PSG1|PSG1]] adalah salah satu senapan yang memenuhi kriteria tersebut, dan sering disebut sebagai senapan runduk terbaik jenis ini. [[FN Special Police Rifle]] adalah contoh lain senapan runduk yang dibuat untuk kepolisian dan bukan untuk militer.
 
== Kemampuan ==
=== Jarak jangkauan maksimum efektif ===
{| class="wikitable" style="text-align:center; float: right" name=Cartridge/range
|-
Baris 84:
* [[Penembak jitu]]
 
== Catatan kaki ==
{{reflist}}