Trojden I: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Adesio2010 (bicara | kontrib)
Trojden I
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 17:
Ia merupakan putra kedua [[Bolesław II dari Mazovia|Bolesław II dari Płock]] dan istri pertamanya [[Gaudemunda]], putri Adipati Agung [[Traidenis]] dari [[Lituania]]. Ia dinamakan seperti kakek dari pihak ibundanya.
 
== Kehidupan ==
Pada tahun 1310, ketika ayahandanya masih hidup, Trojden I menerima wilayah Czersk. Ketika ayahandanya meninggal pada tahun 1313, ia menerima lebih lanjut wilayah Warsawa dan Liw ke dalam wilayah adipatinya, yang menjadikannya memerintah atas seluruh bagian timur [[Mazovia]]. Pembagian ini tidak menyenangkan semua orang dan menimbulkan sebuah perang singkat diantara ketiga bersaudara pada tahun 1316. Selain dari yang disebutkan oleh ''Roczniku miechowskim'', keterangan lengkap mengenai konflik ini tidak diketahui.
 
Baris 34:
Trojden I meninggal pada tanggal 13 Maret 1341 dan dimakamkan di sebuah biara Dominikan di [[Warka]] yang sekarang telah punah.<ref>{{cite book |last=Jasiński |first=Kazimierz |authorlink=Kazimierz Jasiński (historian) |title=Rodowód Piastów mazowieckich |year=1998 |publisher=Wydawnictwo Historyczne |location=Poznań - Wrocław |isbn=83-913563-0-2 |page=32 |pages=}}</ref> Pada tahun 1859 jenazahnya dipindahkan ke Gereja Carmel di Warka, berkat inisiatif [[Piotr Wysocki]], karena manifestasi dari nasionalisme Polandia yang berkembang.
 
== Pernikahan dan Keturunan ==
Pada sekitar tahun 1309/10, Trojden I menikah dengan [[Maria dari Galisia|Maria]] (seb. 1293 - 11 Januari 1341), putri [[Yuri I]]. Mereka memiliki empat orang anak:<ref>[http://fmg.ac/Projects/MedLands/POLAND.htm#BoleslawIIdied1313 POLAND, Medieval Lands]</ref><ref>[http://www.poczet.com/trojden.htm ''Trojden I czerski'' in poczet.vom] [retrieved 23 February 2015].</ref>
# [[Bolesław Jerzy II|Bolesław (Yuri II)]] (1310 – 21 Maret 1340), menjadi Raja Halych-Volhynia.
# Euphemia (1312 – skt. 11 Januari 1374), menikah dengan [[Kazimierz I dari Cieszyn]].
# [[Siemowit III]] (1316/25 – 16 Juni 1381).
# [[Kazimierz I dari Warsawa|Kazimierz I]] (1329/31 – 26 November/5 Desember 1355).
 
== Referensi ==
{{reflist}}