Siprianus: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sirilusmaxii (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 17:
}}
[[Berkas:Siprianus.jpg|thumb|right|Siprianus, penggagas persatuan gereja melalui para uskup]]
'''Thascius Caecilius Cyprianus''' atau yang sering dikenal dengan nama '''Siprianus''' ({{lang-en|Cyprian}}), ''Sang uskup martir'', adalah seorang uskup yang lahir pada pertengahan abad ketiga, lahir dari keluarga kafir golongan atas sekitar tahun 200. Awalnya, Cyprianus mengajar retorika di [[Kartago]] dan mungkin dipersiapkan untuk duduk dalam pemerintahan tinggi, seperti gubernur provinsi. Akan tetapi, tahun 256/246 Cyprianus berpaling dari prospek kehidupan yang gemilang demi menjadi seorang [[Kristen]].<ref name="Lane">Lane,Tonny. 2005. Runtut Pijar Sejarah Pemikiran Kristiani(revisi). Jakarta:BPK Gunung Mulia. ISBN 978-979-9290-92-2. Hal.19.</ref>. Setelah memutuskan hidup menjadi seorang Kristen, ia meninggalkan pola hidupnya yang lama, membagi-bagikan uang dan harta kepada orang miskin, serta bersumpah akan hidup suci.<ref name="Curtis">A. Kenneth Curtis, J. Stephen Lang & Randy Petersen, ''100 Peristiwa Penting dalam Sejarah Kristen, Immanuel'', 2009.</ref>.
 
== Kisah Hidup Siprianus ==
'''Siprianus''', seorang kaya dan berbudaya, yang lahir, sekitar tahun [[200]] dalam keluarga kafir. Ketika ia menjadi Kristen, ia menanggalkan pola hidup lamanya, membagi-bagikan uang dan hartanya kepada orang miskin, serta bersumpah akan hidup suci. Tentang perubahan ini ia menulis: "Kelahiran kedua ini telah menciptakan manusia baru dalam diri saya, dengan hembusan Roh dari surga."