Isidor Isaac Rabi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
k →‎Perang Dunia II: Menghapus kelebihan dan
Baris 63:
 
== Perang Dunia II ==
[[Berkas:Original cavity magnetron, 1940 (9663811280).jpg|thumb|right|300px|Magnetron asli yang dikembangkan oleh [[John Randall (fisikawan)|John Randall]] dan dan [[Harry Boot]] di [[Universitas Birmingham]] ]]
Pada September 1940, Rabi menjadi anggota Komite Penasehat Saintifik [[Laboratorium Riset Balistik]] Angkatan Darat AS.<ref>{{cite web |url=http://ftp.arl.army.mil/~mike/comphist/40sac/index.html |title=BRL's Scientific Advisory Committee, 1940 |publisher= U.S. Army Research Laboratory |accessdate=July 26, 2016}}</ref> Pada bulan tersebut, [[Misi Tizard]] Inggris membawakan sejumlah teknologi baru ke Amerika Serikat, termasuk [[magnetron]], sebuah perangkat bertenaga tinggi yang dialiri [[gelombang mikro]] menggunakan interaksi arus [[elektron]] dengan [[bidang magnetik]]. Perangkat tersebut, yang dijanjikan dapat merevolusionisasikan [[radar]], membuka pemikiran orang-orang Amerika tentang keutamaan teknologi. [[Alfred Lee Loomis]] dari [[National Defense Research Committee]] memutuskan untuk mendirikan sebuah laboratorium baru di [[Massachusetts Institute of Technology]] untuk mengembangkan teknologi radar ini. Nama [[Radiation Laboratory]] dipilih dan dijadikan sebagai cabang dari [[Lawrence Berkeley National Laboratory|Berkeley Radiation Laboratory]]. Loomis merekrut [[Lee DuBridge]] untuk menjalankannya.{{sfn|Conant|2002|pp=209–213}}