Diodoros Sikolos: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 3:
[[Hieronimus]] menulis bahwa Diodorus naik daun pada tahun [[49 SM]] yang didukung oleh pernyataan pribadi Diodorus. Waktu yang paling awal disebutkan Diodorus adalah kunjungannya ke [[Mesir]] pada [[Olimpiade]] ke-180 (antara tahun [[60 SM|60]] dan [[56 SM]]). Kunjungan ini ditandai dengan saat ia menyaksikan kemarahan khayalak yang meminta seorang warganegara [[Romawi]] yang secara tidak sengaja membunuh seekor [[kucing]], hewan yang disucikan oleh budaya Mesir Kuno (Bibliotheca historica 1.41, 1.83). Peristiwa terakhir yang disebutkan Diodorus adalah pembalasan [[Augustus|Octavius]] atas kota [[Tauromenium]], yang penolakannya atas bantuan yang diminta menimbulkan kekalahan laut Octavius sekitar tahun [[36 SM]] (16.7).
 
== Pranala luar ==
* [http://www.theoi.com/Text/DiodorusSiculus4A.html Diodorus Siculus, The Library translated by C.H. Oldfather], terjemahan bahasa Inggris atas buku ke-4 (''Bibliotheca historia '')
 
[[kategoriKategori:Tokoh Yunani]]
 
[[bg:Диодор Сицилийски]]