Partai Keadilan dan Persatuan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ali Husni (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Ali Husni (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 11:
|kursidpr = {{Infobox political party/seats|0|560|hex=#00008B}} |pemilu=[[Pemilihan umum legislatif Indonesia 2014|2014]]<!--PKPI tidak memiliki kursi di DPR karena perolehan suara mereka tidak mencapai ambang batas minimum pemilu, yaitu 2,5 persen suara-->
|kursi_parlemen = 560
| website = http://www.pkpi.infoor.id
}}
'''Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia''' (PKPI), sebelumnya bernama '''Partai Keadilan dan Persatuan''' (PKP), adalah sebuah [[partai politik]] di [[Indonesia]]. Partai ini dideklarasikan di [[Jakarta]] tanggal [[15 Januari]] [[1999]]. PKPI pertama kali ikut serta dalam [[Pemilihan Umum Anggota DPR dan DPRD Indonesia 1999|Pemilu 1999]]. PKPI bermula dengan dibentuknya Gerakan Keadilan, dan Persatuan Bangsa (GKPB) pada tahun [[1998]] yang dikoordinasikan oleh [[Siswono Yudhohusodo|Ir. Siswono Yudhohusodo]], [[Sarwono Kusumaatmadja|Ir. Sarwono Kusumaatmadja]], [[David Napitupulu]] dan [[Tatto S. Pradjamanggala]], SH.