Nama Jepang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RusdianaDablang (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
RusdianaDablang (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{tanpareferensi}}
'''Nama Jepang''' modern terdiri dari [[nama keluarga]],<ref>{{cite web|script-title=ja:山田太郎から進化を続ける「名前例」|url=http://www.excite.co.jp/News/bit/E1328764726320.html|work=Excite Bit|publisher=Excite News|accessdate=6 December 2012|language=Japanese|date=20 February 2012|trans_title='Example Names' Continue to Evolve beyond Yamada Tarō}}</ref> diikuti oleh [[nama kecil]]. <ref>''The Expanded Dictionary of Japanese Family Names'' has 290,000 entries; some of these are distinguished by differences in pronunciation of the same characters, or by rare variant characters. [http://www.houbunkan.jp/shopping/20201/index.shtml {{lang|ja|日本苗字大辞典、芳文館、1996, 7月発行}}]</ref>[[Nama tengah]] tidak dikenal di [[Jepang]]. Setelah nama, [[gelar]] seperti ''san'', mirip dengan tuan atau nyonya, atau ''sensei'', mirip dengan Dokter atau Guru, juga digunakan. Dalam bahasa Indonesia, setara dengan sebutan Bapak atau Ibu atau Dokter. Contoh: Tanaka-san, bisa berarti Bapak Tanaka, atau Ibu Tanaka, atau Saudara Tanaka. Gelar ini digunakan untuk memanggil orang lain, bukan diri sendiri. Misalnya jika seseorang bernama Budi, seyogyanya jangan memperkenalkan dirinya sebagai 'saya Budi-san' sebab nanti akan ditertawakan.