D'Academy Asia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Arsyeric (bicara | kontrib)
Perbaikan informasi
Arsyeric (bicara | kontrib)
Baris 81:
* Menyanyikan genre musik dangdut dan irama melayu
 
=== Konser Selamat DatangParade ===
Pada konser selamat datang atau konser parade 20, semua peserta perwakilan dari masing-masing negara akan diperkenalkan untuk pertama kalinya dihadapan dewan juri dan komentator yang dipilih dari masing-masing negara yang mengikuti. Semua peserta nantinya juga akan pertama kalikalinya mencoba bernyanyi dangdut di hadapan semua penonton, baik yang menonton secara langsung atau melalui [[Vidio.com]]. Selain pengenalan peserta, juri dan komentator yang bertugas juga akan diperkenalkan. Di konser parade pula nantinya semua peserta akan dibagi menjadi lima kelompok di [[D'Academy Asia (Musim 1)|musim pertama]] dan enam kelompok untuk [[D'Academy Asia (Musim 2)|musim kedua]], pemilihan kelompok tersebut akan dilakukan secara acak. Disetiap kelompok nantinya akan ada satu perwakilan dari masing-masing negara
 
=== Konser Nominasi ===
Di konser nominasi semua peserta yang telah terbagi menjadi beberapa kelompok di konser parade akan menampilkan penampilan sesuai dengan kemempuan yang dimiliki. Lagu yang dibawakan akan ditentukan oleh peserta tersebut dan akan ditentukan oleh pihak [[Indosiar]]. Semua peserta berkesempatan menyanyikan dua lagu di dua penampilan dan pada malam ''result'' peserta yang mendapatkan nilai voting dari juri terendah akan tersenggol. Pada [[D'Academy Asia (Musim 1)|musim pertama]] di babak 20 besar, setiap kelompoknya akan tersenggol satu peserta, sedangakan di [[D'Academy Asia (Musim 2)|musim kedua]] di babak 36 besar, setiap kelompoknya akan tersenggol dua peserta.
Di konser nominasi 20 peserta yang mengikuti akan dibagi menjadi 5 kelompok dan masing-masing kelompok terdiri dari 4 peserta perwakilan dari masing-masing negara, dan akan tersenggol satu demi satau peserta pada setiap malamnya hingga tersisa 10 peserta yang akan bertarung di babak konser final 10 besar.
 
=== Konser Wildcard ===
PadaKonser wildcard adalah konser wildcard,dimana semua peserta yang tersenggol akan diadu kembali untuk memperebutkan kesempatan menuju konser final dan hanya adadisediakan 2beberapa tempat untuksaja. melengkapiUntuk semua[[D'Academy pesertaAsia menjadi(Musim 1)|musim pertama]] hanya disediakan dua tempat untuk melengkapi babak 12 besar. Berbeda dengan babak-babak sebelumnya, di babak wildcard, yang menentukan terpilih atau tersenggolnyatidaknya peserta adalah komentator dengan menekan tombol hijau atau merah dan bukan lagi poin yang diberikan oleh dewan juri dari masing-masing negara.
 
=== Konser Final ===
Pada konser final 12 peserta yang tersisa akan bertarung dankembali dengan dibagi menjadi 2 kelompok ([[D'Academy Asia (Musim 1)|musim pertama]]). DiPada setiaptahap malamnyaini pula peserta akan diberi kesempatan sama seperti babak nominasi dengan menyanyikan dua lagu di dua malam. Peserta akan tersenggol satudi demimalam satu''result'', hinggadengan menujujuri konservoting kemenangansebagai penentu. Juri akan memberikan nilai disetiap malamnya yang akan menyisakandiakumulasikan 3di grandmalam ''result''. Di konser final 4 besar peserta diberi kesempatan menyanyikan dua lagu di satu finalismalam.
 
=== Konser Kemenangan ===
Di konser kemenangan, 3tiga peserta yang menjadi grand finalis akan memperebutkan kedudukan juara dan memenangkan hadiah yang telah dipersiapkan untuk pemenangnya. Untuk itu, 3tiga besar peserta akan diberi tantangan untuk menyanyikan beberapa lagu bergenre yang berbeda oleh juri dan komentator. Di malam pertama hingga kedua, peserta diberi kesempatan menyanyikan dua lagu disetiap malamnya. Peserta juga diberi kesempatan menyanyikan lagu kemenanganya atau single yang dimiliki di konser ini. Namun di [[D'Academy Asia (Musim 1)|musim pertama]] hanya [[Danang Pradana Dieva|Danang]] dan [[Lesti Andryani|Lesti]] yang mendapat kesempatan tersebut karena [[Shiha Zikir|Shiha]] belum memiliki single bergenre dangdut.
 
== Pembawa Acara ==