Ritsuryō: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pierrewee (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Pierrewee (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 6:
 
Pada [[Zaman Asuka]] akhir (akhir abad ke-6 - 710) dan [[Periode Nara]] (710 - 794), [[Istana Kekaisaran di Kyoto]], mencoba untuk meniru sistem politik ketat [[Tiongkok]] dari [[Dinasti Tang]], membuat dan melaksanakan beberapa kumpulan Ritsuryō. Selama berabad-abad, negara ''ritsuryō'' menghasilkan semakin banyak informasi yang diarsipkan dengan hati-hati. Namun, dengan berlalunya waktu dalam periode Heian, institusi ''ritsuryō'' berkembang menjadi sistem politik dan budaya tanpa umpan balik.<ref>[http://202.231.40.34/jpub/pdf/jr/IJ1508.pdf Mesheryakov, Alexander. (2003). "On the Quantity of Written Data Produced by the Ritsuryō State"], ''Japan Review'', 15:187–199.</ref>
 
Pada tahun 645, [[Reformasi Taika]] merupakan tanda-tanda pertama dari implementasi sistem.<ref>Asakawa, Kan'ichi. (1903). ''The Early Institutional Life of Japan: A Study in the Reform of 645,'' p. 324 n.3.</ref>