Koes Plus: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 21:
# [[John Koeswoyo]] - (Koesdjono) : Upright Bass
# [[Tonny Koeswoyo]] - (Koestono) : Lead Guitar
# [[Yon Koeswoyo]] - (Koesjono) : Vokal, Rhythm Guitar
# [[Yok Koeswoyo]] - (Koesrojo) : Vokal, Bass Guitar
# [[Nomo Koeswoyo]] - (Koesnomo) : Drum
 
'''Koes Bersaudara 1963 - 1968, 1977, 1986 - 1987 '''
# [[Tonny Koeswoyo]] : Lead Guitar, vokal
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar, vokal
# [[Yok Koeswoyo]] : Bass Guitar, Vokal
# [[Nomo Koeswoyo]] : Drum, Vokal
 
'''Koes Plus 1968 - 1969'''
# [[Tonny Koeswoyo]] : Lead Guitar, Keyboard , vokal
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar , vokal
# [[Totok Adji Rahman]] : Bass Guitar, (Khusus Album I - Deg Deg Plas)
# [[Murry]] - (Kasmurry) : Drum , Vokal
 
'''Koes Plus 1969 - 1987'''
# [[Tonny Koeswoyo]] : Lead Guitar, Keyboard , vokal
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar , vokal
# [[Yok Koeswoyo]] : Bass Guitar , Vokal
# [[Murry]] - (Kasmurry) : Drum , Vokal
 
'''Koes Plus 1989 - 1991'''
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar , vokal
# [[Yok Koeswoyo]] : Bass Guitar , Vokal
# [[Murry]] - (Kasmurry) : Drum , Vokal
 
'''Koes Plus 1991'''
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar , vokal
# [[Yok Koeswoyo]] : Bass Guitar , Vokal
# [[Murry]] - (Kasmurry) : Drum , Vokal
# [[Angga Koeswoyo]] : Guitar
 
'''Koes Plus 1992'''
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar , vokal
# [[Yok Koeswoyo]] : Bass Guitar , Vokal
# [[Abadi Soesman]] : Lead Guitar , Keyboard
# [[Jelly Tobing]] : Drum
 
'''Koes Plus 1993'''
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar , vokal
# [[Yok Koeswoyo]] : Bass Guitar , Vokal
# [[Murry]] - (Kasmurry) : Drum , Vokal
# [[Abadi Soesman]] : Lead Guitar , Keyboard
 
'''Koes Plus 1994 (Album "Tak Usah Kau Sesali")'''
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar , vokal
# [[Yok Koeswoyo]] : Bass Guitar , Vokal
# [[Murry]] - (Kasmurry) : Drum , Vokal
# [[Damon Koeswoyo]] : Lead Guitar
# Bambang Tondo : Keyboard (Foto Tidak Ditampilkan)
 
'''Koes Plus 1994 - 1996'''
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar , vokal
# [[Yok Koeswoyo]] : Bass Guitar , Vokal
# [[Murry]] - (Kasmurry) : Drum , Vokal
# Najib Usman : Lead Guitar , Keyboard
 
'''Koes Plus 1996'''
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar , vokal
# Hans "B-Flat" : Bass Guitar , Backing Vokal
# [[Murry]] - (Kasmurry) : Drum , Vokal
# Najib Usman : Lead Guitar , Keyboard
 
'''Koes Plus 1997'''
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar , vokal
# [[Yok Koeswoyo]] : Bass Guitar , Vokal
# [[Deddy Dores]] : Lead Guitar
 
'''Koes Plus 1997'''
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar , vokal
# [[Murry]] - (Kasmurry) : Drum , Vokal
# Bambang Tondo : Lead Guitar , Keyboard
# Jack Kashbie : Bass , Vokal
 
'''Koes Plus 1998 - 2004'''
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar , vokal
# [[Murry]] - (Kasmurry) : Drum , Vokal
# Andolin Sibuea : Lead Guitar , Keyboard
# Jack Kashbie : Bass , Vokal
 
'''Koes Plus 2004 - Sekarang'''
# [[Yon Koeswoyo]] : Rhythm Guitar, Vokal
# Danang : Lead Guitar, Keyboard, Vokal
# Sony : Bass, Backing Vokal
# Seno : Drum
 
== Perjalanan karier ==
Baris 119:
=== Dari ''Koes Bersaudara'' menjadi ''Koes Plus'' ===
 
Dari kelompok Koes Bersaudara ini lahir lagu-lagu yang sangat populer seperti “Bis Sekolah”,“ Di Dalam Bui”, “Telaga Sunyi”, “Laguku Sendiri” dan masih banyak lagi. Koesnomo (Nomo), selain bermusik juga mempunya pekerjaan sampingan sementara Tonny menghendaki totalitas dalam bermusik yang membuat Nomo harus memilih: tetap bermusik bersama Koes Bersaudara atau keluar. Nomo memilih opsi terakhir dan diikuti oleh adiknya Koesroyo (Yok). Dengan keluarnya dua anggota Koes Bersaudara yakni Koesnomo (Nomo) dan Koesroyo (Yok), Koes Bersaudara pun usai. Tonny yang terus ingin bermusik menggamit dua musisi masing-masing oleh Kasmuri (Murry) dan Totok AR, pemain bass group Philon. Band ini memakai nama Koes Plus, artinya plus dua orang di luar dinasti Koeswoyo: Totok A.R dan Murry.
 
Lagu-lagu Koes Bersaudara lebih menonjolkan harmonisasi vokal ( seperti lagu “Telaga Sunyi”, “Dewi Rindu” atau “Bis Sekolah”) dibanding lagu-lagu Koes Plus. Kelompok Koes Plus dimotori oleh almarhum Tonny Koeswoyo (anggota tertua dari kelompok musik Koeswoyo). Koes Plus dan Koes Bersaudara harus dicatat sebagai pelopor musik pop di Indonesia. Sulit dibayangkan sejarah musik pop kita tanpa kehadiran Koes Bersaudara dan Koes Plus.
Baris 160:
 
'''[[1962]]'''
# Dara Manisku;Jangan Bersedih/Dewi Rindu;Si Kancil (Irama)
# Selamat Berpisah/Selalu (Irama)
# Harapanku / Kuduslah Tjintamu (7") (Irama NP-31)
 
'''[[1964]]'''
# Pagi Yang Indah/Oh Kau Tahu (Irama)
# Angin Laut/Aku Rindukan Kasihmu (7") (Irama NP-33)
# Selalu / Awan Putih (7") (Irama NP-34)
# Bis Sekolah / Gadis Puri (7") (Irama NP-35)
# Aku Rindu / Sendja (7") (Irama NP-36)
# Kus Bersaudara (Dari Berpita;Untuk Ibu/Bintang Ketjil;Dipantai Bali)(Irama EP-61)
# Meraju Kalbu (Oh Kau Tahu;Pagi Yang Indah/Aku Rindu;Awan Putih)(EP)
# Angin Laut;Aku Rindukan Kasihmu/Bis Sekolah Gadis Puri (EP)
# [[Kus Bersaudara (album)|Kus Bersaudara]] (Irama LPI 17573)
 
Baris 355:
 
'''[[1996]]'''
# Koes Plus Pop Melayu Putus Cinta
# Koes Plus Kasih 96