Kacang tanah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ign christian (bicara | kontrib)
k ←Suntingan 114.4.76.230 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Ign christian
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 40:
Kacang tanah budidaya di Indonesia dibagi menjadi dua tipe
* Tipe tegak
Jenis Kacang ini tumbuh lurus atau sedikit miring keatas, buahnya terdapat pada ruas-ruas dekat rumpun, umumnya pendek genjah dan kemasakan buahnya serempak.
 
* Tipe menjalar.
Baris 46:
 
=== Varietas ===
[[FileBerkas:Peanut 9417.jpg|thumb|Kacang tanah dan polongnya]]<br />
 
Varietas unggul kacang tanah ditandai dengan karakteristik sebagai berikut
Baris 73:
 
=== Pertumbuhan ===
=== Iklim ===
* a) Curah hujan yang sesuai untuk tanaman kacang tanah antara 800-1.300 mm/tahun. Hujan yang terlalu keras akan mengakibatkan rontok dan bunga tidak terserbuki oleh lebah. Selain itu, hujan yang terus-menerus akan meningkatkan kelembapan di sekitar pertanaman kacang tanah.
* b) Suhu udara bagi tanaman kacang tanah tidak terlalu sulit, karena suhu udara minimal bagi tumbuhnya kacang tanah sekitar 28–32 derajat C. Bila suhunya di bawah 10 derajat C menyebabkan pertumbuhan tanaman sedikit terhambat, bahkan jadi kerdil dikarenakan pertumbuhan bunga yang kurang sempurna.