Sauron: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenja~idwiki (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Kenja~idwiki (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 21:
'''Sauron''' merupakan seorang karakter fiksi dalam [[legendarium]] [[J. R. R. Tolkien]]. Ia merupakan karakter antagonis utama dalam trilogi buku [[The Lord of the Rings]].
 
Sauron adalah penyihir dari Valar [[Aule]]. Ia bergabung dengan Valar [[Melkor]] dan menjadi letnan paling dipercaya. Pada perang [[Beleriand]],Sauron sangat ditakuti diatara para prajurit. Setelah pengusiran Pangeran kegelapan [[Melkor]], Sauron bangkit untuk melawan manusia dan elf.
Pada awalnya Sauron menjabat Maia yang diperbantukan untuk Vala [[Aule]]. Dari Aaule ia belajar ilmu pandai besi, pembuatan pedang dan penempaan, dan Ia percaya itu akan bermanfaat di kemudian hari. Atas usahanya merayu Vala [[Melkor]] akhirnya ia mendapat kepercayaan intuk memimpin bentengnya. Pada akhirnya penyerangan Melkor kepada kaum [[Valar]] membuatnya harus pulang ke Valinor, namun Ia melarikan diri dan tinggal di dunia tengah.