Richard Nixon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k minor cosmetic change
k Bot: Penggantian teks otomatis (-praktek +praktik)
Baris 145:
Ia memperoleh gelar Sarjana Muda dengan [[cum-laude]] pada [[1934]] dan melanjutkan pelajarannya di fakultas hukum.
 
Pada [[1937]], ia memperoleh gelar Sarjana Hukum dengan cum-laude. Ia kembali ke tempat asalnya, di mana ia membuka praktekpraktik hukum.
 
Pada awal [[1942]], setelah Amerika bam saja mulai ikut [[Perang Dunia II]], ia pergi ke Washington D.C. dan bekerja pada pemerintah selama enam bulan. Kemudian ia memutuskan untuk masuk Angkatan Laut Amerika, dan bertugas di Pasifik.
Baris 159:
Bersama-sama dengan Eisenhower, mereka dipilih kembali pada [[1956]].
Ia bertugas empat tahun dalam Angkatan Laut Amerika selama Perang Dunia Kedua, menjadi anggota Kongres selama empat tahun, anggota Senat selama dua tahun, Wakil Presiden Amerika di bawah Presiden Eisenhower selama delapan tahun, pernah membuka praktekpraktik hukum, dan telah mengadakan perjalanan yang luas.
 
Sebagai Wakil Presiden, Richard Nixon banyak ikut serta daIam tugas tugas penting pemerintahan. Ia terus-menerus diberitahu tentang politik dan rencana-rencana Presiden, serta beberapa kaIi, pada saat Presiden Eisenhower berhalangan karena sakit, ia memegang tugas-tugas upacara dan tugas eksekutif, di luar tugas-tugas rutin dalam jabatan Wakil Presiden. Selama delapan tahun sebagai Wakil Presiden, Richad Nixon mengunjungi limapuluh empat negara, menjalankan misi muhibah dan