MAN SE: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Brazil +Brasil)
Baris 76:
Pada bulan September 2006, MAN memberikan tawaran akuisisi ke kompetitornya asal Swedia, [[Scania AB]]. Uni Eropa pun menyetujui akuisisi ini pada tanggal 14 Desember 2006. Namun MAN lalu secara sukarela membatalkan tawarannya pada tanggal 23 Januari 2007, karena pemegang saham mayoritas Scania, [[Volkswagen AG]] dan keluarga Wallenberg menolak tawaran tersebut, dan pada tanggal 24 Desember 2008, MAN memutuskan untuk tetap membeli saham di Scania, walaupun hanya sebanyak 20%.
 
Pada tahun 2008, MAN Group merayakan hari jadinya ke-250 dengan berbagai kegiatan, seperti pameran di beberapa museum, ''tour'' mobil-mobil tua dengan slogan ''MAN on the road again'' (MAN kembali di jalan), dan juga gala dinner besar-besaran. Pada awal bulan Desember 2008, MAN mengakuisisi ''VW Truck and Bus Brazil'' dan mengganti namanya menjadi ''MAN Latin America''. Sehingga, MAN menjadi pemimpin pasar di [[BrazilBrasil]], dengan pangsa sebesar 30%.
 
Pada tahun 2009, bentuk hukum MAN berubah dari AG menjadi SE.<ref name="man-pr-2009-05-26">{{cite web|url=http://www.man.eu/MAN/en/Investor_Relations/Finanznachrichten/Pressemitteilungen/index.html?qry=20090526-manse|title=MAN becomes a European stock corporation|date=2009-05-26|work=www.man.eu|publisher=MAN SE|accessdate=17 December 2009}}</ref> Pada bulan Juli 2009, MAN menggabungkan dua divisinya, yakni MAN Turbo dan MAN Diesel ke satu divisi, yakni MAN Power Engineering. Selain itu, MAN juga mengadakan kemitraan dengan produsen truk asal Tiongkok, [[China National Heavy Duty Truck Group|Sinotruk]]. Pada periode ini, MAN juga menjual divisi-divisinya yang tidak berhubungan dengan otomotif.