Kereta api Orient Express: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Farras (bicara | kontrib)
Farras (bicara | kontrib)
Baris 71:
 
===Orient Express dalam permainan dan kartun===
Permainan [[Role-playing game|RPG]] ''[[Call of Cthulhu (role-playing game)|Call of Cthulhu]]'' menggunakan kereta untuk satu skenarionya yang terkenal. Orient Express juga terdapat pada permainan petualangan oleh [[Jordan Mechner]]: ''[[The Last Express]]'' merupakan permainan misteri pembunuhan yang memiliki latar belakang akhir operasi Orient Express pada awal [[Perang Dunia I]]. [[Teenage Mutant Ninja Turtles (acara TV 1987)|Kartun Teenage Mutant Ninja Turtles 1987]] memiliki adegan terbaik pada episode di kereta. Di episode Musim 1 ''[[Where on Earth is Carmen Sandiego?]]'' tahun 1994, "The Gold Old Bad Days", [[Carmen Sandiego (karakter)|Carmen Sandiego]] dan geng V.I.L.E.-nya memberi tantangan untuk melakukan sesuatu dengan teknologi kuno oleh perampok The Player. Tujuan Carmen adalah pada kereta. Pada acara [[cerita detektif]] [[Lord Darcy (fiksi)|Lord Darcy]], sebuah adegan diambil di dalam kereta fiksi bermodel Orient Express, meskipun nama dan rutenya berbeda. Kereta ini juga tampil dalam [[Microsoft Train Simulatos]], dimana rutenya sepanjang 101 km (63 mil) dari [[Innsbruck]] menuju [[St. Anton]] di Austria.
 
==Bacaan==